Sejarah dan Fakta Maskapai TransNusa yang akan Terbang Lagi Awal Tahun 2022

- 5 Januari 2022, 10:51 WIB
TransNusa. Maskapai TransNusa dikabarkan siap kembali terbang pada Februari 2022, simak sejarah dan fakta maskapai domestik murah ini.
TransNusa. Maskapai TransNusa dikabarkan siap kembali terbang pada Februari 2022, simak sejarah dan fakta maskapai domestik murah ini. /instagram.com/@transnusa.id

PT TransNusa Aviation Mandiri, atau TransNusa, adalah maskapai penerbangan domestik Indonesia yang melayani wilayah timur Indonesia, terutama Nusa Tenggara dan Sulawesi bagian selatan. Basis utamanya adalah Bandara El Tari, Kupang.

TransNusa yang diluncurkan pada Agustus 2005 melayani berbagai tujuan dari Kupang, Timor, menggunakan pesawat carteran dari Pelita Air dan Trigana Air Service.

Baca Juga: Rute Penerbangan dan Harga Tiket Maskapai Super Air Jet, Harga Mulai Rp252 Ribu

Selang enam tahun sejak diluncurkan, pada bulan Agustus 2011, TransNusa menerima sendiri sertifikat operator udara (AOC) dan izin penerbangan komersial berjadwal.

Setelahnya, TransNusa beroperasi dengan baik sampai pada tahun 2020 saat pandemi melanda, perusahaan memutuskan untuk menghentikan operasi sementara sampai waktu yang tidak ditentukan.

Akhirnya pada November 2021, kala situasi pandemi di Indonesia mulai membaik, TransNusa mengumumkan akan kembali mengudara dan sekaligus rebranding menjadi maskapai domestik berbiaya rendah.

Baca Juga: 28 Desember 2021 Hari Apa? Ada Peringatan Pesawat AirAsia Jatuh hingga Peristiwa Lainnya

Berikut daftar penerbangan domestik TransNusa:

Lokal

Alor - Bandara Pulau Alor

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah