Resep Kue Jahe atau Ginger Cookies, Sajian Kue Kering Hangat Khas Natal yang Mudah Dibuat dan Nikmat

- 22 Desember 2021, 19:55 WIB
Ilustrasi - Kue jahe kue kering khas Natal yang manis dan bisa sebagai kudapan saat liburan tahun baru 2022.
Ilustrasi - Kue jahe kue kering khas Natal yang manis dan bisa sebagai kudapan saat liburan tahun baru 2022. /PEXELS/Jill Wellington

100 gram Putih Telur
600 gram Gula Halus
5 gram Pewarna Hijau
5 gram Pewarna Merah
5 gram Pewarna Biru
5 gram Pewarna Kuning
1 gram Cuka

Baca Juga: 10 Kumpulan Ucapan Selamat Natal 2021 dalam Bahasa Inggris Lengkap dengan Arti Bahasa Indonesia

Cara Membuat:

1. Masukkan margarin, aduk menggunakan mixer
2. Masukkan gula halus, gula palm dan bubuk kayu manis, aduk hingga rata.
3. Masukkan satu butir telur, vanilla essence, aduk hingga tercampur rata.
4. Tambahkan tepung terigu, baking powder, susu bubuk dan jahe, aduk hingga tercampur rata.
5. Masukkan adonan dalam plastik, roll adonan hingga ketebalan 0.5 cm
6. Simpan dalam kulkas selama 30 menit
7. Keluar dan cetak adonan dengan cetakan berbentuk pohon natal atau orang-orangan
8. Panggang dengan suhu 160 derajat selama 35 menit.

Baca Juga: Jenis-jenis Perayaan yang Biasanya Dilakukan Umat Kristiani Saat Natal: Misa Vigili Natal dan Misa Natal

Cara membuat Royal Icing

1. Kocok putih telur hingga mengembang
2. Masukkan gula halus, aduk hingga rata
3. Masukkan cuka dan bagi adonan dalam beberapa wadah, tambahkan pewarna dan masukkan dalam plastik segitiga.

Keluarkan adonan yang telah dipanggang kemudian hias dengan royal icing sesuai selera. Demikian resep dan cara membuat kue jahe atau ginger cookies.*

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah