BLT UMKM Rp 1,2 Juta Langsung Cair, Begini Cara Terdaftar BPUM di eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id

- 17 November 2021, 13:01 WIB
BLT UMKM Rp 1,2 juta langsung cair, begini cara agar terdaftar sebagai penerima BPUM di eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id.
BLT UMKM Rp 1,2 juta langsung cair, begini cara agar terdaftar sebagai penerima BPUM di eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id. /ANTARA FOTO/Fikri Yusuf

BERITA DIY - Simak cara agar BLT UMKM Rp 1,2 juta langsung cair dan terdaftar sebagai penerima BPUM di eform.bri.co.id/bpum maupun banpresbpum.id.

Banpres Produktif Usaha Mikro (BPUM) atau BLT UMKM merupakan salah satu bantuan yang diberikan pemerintah kepada pelaku usaha mikro yang terdampak pandemi covid-19.

Masing-masing penerima BPUM akan mendapatkan dana uang tunai sebesar Rp 1,2 juta sekali cair per orang yang dicairkan melalui bank penyalur seperti BRI atau BNI.

Baca Juga: Cek BPUM November 2021 di Eform BRI Tahap 3, BLT UMKM Rp 1,2 Juta PASTI CAIR jika Nomor KTP Muncul di Sini

Bantuan ini masih disalurkan hingga akhir tahun 2021 ini kepada pelaku usaha mikro yang terdaftar sebagai penerima BPUM di eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id.

Pelaku usaha mikro yang terdaftar di eform.bri.co.id/bpum maka dapat mencairkan BLT UMKM Rp 1,2 juta di bank BRI.

Sedangkan pelaku usaha mikro yang terdaftar di banpresbpum.id maka bisa mencairkan dana BPUM di bank BNI.

Baca Juga: Selamat! Orang yang Dapat SMS Ini Bisa Ambil BLT UMKM Rp 1,2 Juta, Cek Penerima BPUM di Eform BRI Tahap 3

Lantas, bagaimana cara agar terdaftar sebagai penerima BPUM di dua link di atas? Berikut langkah-langkahnya.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x