Cuma Modal Nomor HP, Begini Cara Cek BLT Subsidi Gaji Tahap 5 via Link Resmi Kemnaker agar Dapat BSU Rp 1 Juta

- 16 November 2021, 15:30 WIB
Cara cek status via link Kemnaker hanya modal HP agar dapat BSU Rp 1 juta.
Cara cek status via link Kemnaker hanya modal HP agar dapat BSU Rp 1 juta. /tangkap layar bsu.kemnaker.go.id

4. Kerja di wilayah yang terdaftar di Lampiran 2 Permenaker Nomor 16 Tahun 2021 dengan gaji tidak lebih dari pembulatan ratusan ribu ke atas dari UMP/UMK.

5. Pekerja di sektor usaha industri barang konsumsi, transportasi, aneka industri, properti dan real estate, serta perdagangan dan jasa

6. Belum menerima bantuan apapun dari pemerintah selama pandemi

Baca Juga: 6 Syarat Berhak Masuk Kuota 1,7 Juta Karyawan Penerima BLT Subsidi Gaji Tahap 5 agar Dapat BSU Rp 1 Juta

Ketika sudah memenuhi syarat di atas, Anda akan direkomendasikan menjadi pekerja yang akan menerima BSU Rp 1 juta.

Untuk memastikan apakah Anda mendapat BLT Subsidi Gaji yang pada saat ini masih cair, Anda bisa cek melalui link BPJS Ketenagakerjaan maupun link dari Kemnaker.

Berikut cara cek melalui link BPJS Ketenagakerjaan:

1. Buka bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

2. Pada bagian "Cek Apakah Kamu Termasuk Calon Penerima BSU?", masukkan:

- NIK (Nomor Induk Kependudukan)

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah