Cara Unreg Kartu Indosat, XL, Smartfren, Telkomsel, dan Lain-Lain Jika Kartu Hilang atau Dicuri

- 12 November 2021, 20:44 WIB
Tata cara Unreg Kartu Indosat, Tri, Smartfren, Teklomsel dan XL dengan Mudah
Tata cara Unreg Kartu Indosat, Tri, Smartfren, Teklomsel dan XL dengan Mudah /Pixabay/ PublicDomainPictures

Unreg Kartu Telkomsel

1. Kirim SMS dengan format: UNREG#NomorNIK kirim ke 444

2. Tunggu balasan otomatis dari operator.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling DKI Jakarta Hari Ini, Rabu, 15 September 2021, Lengkap Biaya dan Syarat

Unreg Kartu XL

1. Kirim SMS dengan format: UNREG#NomorPonsel ke nomor 4444

2. Tunggu pemberitahuan SMS selanjutnya.

Demikian cara untuk unreg kartu Indosat, Tri, Smartfren, Telkomsel dan XL. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x