ATURAN BARU BLT Subsidi Gaji November 2021: Pekerja Ini 7 Provinsi Bisa Dapat BSU Walau Tak Penuhi Syarat

- 3 November 2021, 06:25 WIB
ILUSTRASI - Aturan baru BLT Subsidi Gaji November 2021. Mulai dari pekerja 7 provinsi ini tak bisa dapat BSU, kuota penerima yang diusulkan BPJS Ketenagakerjaan tambah 1,6 juta.
ILUSTRASI - Aturan baru BLT Subsidi Gaji November 2021. Mulai dari pekerja 7 provinsi ini tak bisa dapat BSU, kuota penerima yang diusulkan BPJS Ketenagakerjaan tambah 1,6 juta. /ANTARA FOTO/NOVRIAN ARBI

BERITA DIY - Simak aturan baru BLT Subsidi Gaji November 2021. Mulai dari pekerja 7 provinsi ini bisa dapat BSU, kuota penerima yang diusulkan BPJS Ketenagakerjaan tambah 1,6 juta.

Seperti diketahui, semula hanya pekerja 6 provinsi saja yang bisa dapat BSU. Kini, pekerja di 7 provinsi bisa lagi dapat BLT Subsidi Gaji di November 2021 meski penuhi syarat.

Adapun aturan baru soal BLT Subsidi Gaji November 2021 tertuang dalam revisi Permenaker Nomor 16 Tahun 2021 tentang BSU. Penerima bantuan itu ialah pekerja yang diusulkan BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Kuota BSU Tahap 5 Ditambah 1,6 Juta di November 2021, 5 Rekening Ini Dipastikan Tak Dapat BLT Subsidi Gaji

Baca Juga: 3 Kriteria 3,8 Juta Penerima BSU Tahap 5 yang Diutamakan BPJS Ketenagakerjaan Dapat Subsidi Gaji Oktober 2021

Pada BSU 2021, ada 8,7 juta pekerja yang daftar namanya diusulkan BPJS Ketenagakerjaan, mendapat BLT Subsidi Gaji mulai bulan Agustus 2021 lalu.

Baca Juga: Kemnaker Bocorkan BSU Kapan Cair di November, Tak Usah Login Link BPJS - BLT Subsidi Gaji bsu.kemnaker.go.id

Artinya dengan tambahan kuota 1,6 juta penerima BLT Subsidi Gaji itu, jumlah total BSU ialah 10,3 juta pekerja yang sebelumnya diusulkan BPJS Ketenagakerjaan.

BLT Subsidi Gaji sendiri merupakan program Pemerintah untuk membantu pekerja bertahan di tengah pemberlakuan PPKM saat pandemi COVID-19.

Baca Juga: 3 Tanda Diusulkan BPJS Ketenagakerjaan Jadi 1,6 Juta Penerima BSU November, Tak Perlu Login Cek kemnaker.go.id

Baca Juga: Gawat, 2,8 Juta Penerima BSU Oktober 2021 Dicoret karena 3 Hal Ini! Cek Namamu di 3 Link BPJS Ketenagakerjaan

Jika lolos mendapatkan BSU Subsidi Gaji, pekerja yang diusulkan BPJS Ketenagakerjaan akan mendapat BLT sebesar Rp1 juta.

Syarat dapat BSU Subsidi Gaji:

- Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan kepemilikan NIK

- Peserta aktif program jaminan sosial ketenagakerjaan BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan Juni 2021

Baca Juga: Tak Perlu Cek Link BSU BPJS Ketenagakerjaan, Ini Tanda Baru 1,6 Juta Penerima BLT Subsidi Gaji November 2021

Baca Juga: Jadwal BSU Kapan Cair di November, Daftar Penerima Terbaru BLT Subsidi Gaji Tak di Link BPJS Ketenagakerjaan

- Mempunyai gaji paling besar Rp3,5 juta

- Bekerja di wilayah PPKM Level 3 dan Level 4 yang ditetapkan pemerintah

- Diutamakan yang bekerja pada sektor industri barang konsumsi, transportasi, aneka industri, properti dan real estate, perdagangan dan jasa, kecuali Pendidikan dan Kesehatan

Baca Juga: Kemnaker Bocorkan BSU Kapan Cair di November, Tak Usah Login Link BPJS - BLT Subsidi Gaji bsu.kemnaker.go.id

Baca Juga: BSU Tahap 5 Mulai Cair ke 2,9 Juta Pemilik Rekening Bank Swasta, BCA, Himbara! Sorry, 10 Pekerja Ini Tak Dapat

Baca Juga: Pemerintah Ungkap Cara Dapat BSU Ketenagakerjaan di November, Ini Daftar 1,6 Juta Penerima BLT Subsidi Gaji

Berikut 7 provinsi yang bisa dapat BLT Subsidi Gaji:

1. Provinsi Sulawesi Selatan

2. Provinsi Sulawesi Barat

3. Provinsi Gorontalo

4. Provinsi Kalimantan Selatan

5. Provinsi Maluku Utara

6. Provinsi Bangka Belitung

7. Kalimantan Utara

Baca Juga: Cek BSU Tahap 5 Tak Perlu Login Link BPJS Ketenagakerjaan, Klik Ini Agar Tau Proses Pencairan BLT Subsidi Gaji

Baca Juga: Update Jadwal BSU Tahap 5 Cair ke 1,6 Juta Pekerja! Pemilik BCA Cs Dapat BLT Subsidi Gaji, 5 Rekening Ini NO

"Adapun perubahan atas lampiran II Permenaker Nomor 16 Tahun 2021 ini yaitu penambahan satu provinsi, yakni Kalimantan Utara, dari yang sebelumnya enam provinsi menjadi tujuh Provinsi," ungkap Sekretaris Jenderal Kemnaker Anwar Sanusi, melalui keterangan tertulis, Rabu, 2 November 2021.

Untuk mengetahui daftar penerima BSU Subsidi Gaji November 2021, pekerja bisa cek melalui WhatsApp (WA) BPJS Ketenagakerjaan di nomor 081380070175.***

Editor: MR Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x