Jangan Kaget Dapat Pesan Ini, Pastikan Kamu Masuk Daftar 46 Ribu Peserta Lolos Kartu Prakerja Gelombang 22

- 29 Oktober 2021, 06:04 WIB
Jangan kaget dapat pesan berikut, pastikan kamu masuk daftar 46 ribu peserta lolos Kartu Prakerja Gelombang 22 di www.prakerja.go.id.
Jangan kaget dapat pesan berikut, pastikan kamu masuk daftar 46 ribu peserta lolos Kartu Prakerja Gelombang 22 di www.prakerja.go.id. /Tangkap layar www.prakerja.go.id

Pendaftar program Kartu Prakerja terbuka bagi semua WNI 18 tahun ke atas, baik pencari kerja, lulusan baru, korban PHK, karyawan maupun pelaku wirausaha namun tidak sedang mengikuti pendidikan formal.

Selain itu, penerima Kartu Prakerja tidak boleh tercatat di DTKS Kemsos, bukan penerima BSU, BPUM, bukan TNI/Polri, ASN, Kepala Desa/Perangkat Desa, Komisaris BUMN/BUMD, Anggota DPR, dan atau DPRD.

Baca Juga: Tahap Setelah Evaluasi Usai Daftar Kartu Prakerja Gelombang 22, Simak Berapa Lama hingga Keluar Hasil

Baca Juga: Kuota Kartu Prakerja Gelombang 22 Tersedia! Login Dashboard Ini, Masukkan Nomor Berikut Bisa Dapat Rp10 Juta

Sebagaimana dilansir dari akun instagram @prakerja.go.id, 46 ribu peserta yang lolos akan mendapatkan SMS pemberitahuan ke nomor yang terdaftar pada akun Prakerja.

Kemudian dashboard Kartu Prakerjanya akan berubah, meski sms belum diterima. Yang ketia, nantinya kolom insentif akan berubah dengan nominal.

Baca Juga: Kuota Gelombang 22 Terpenuhi, Penuhi 6 Kriteria Ini Bisa Lolos Daftar Kartu Prakerja Dapat Rp2,5 Juta

Dalam penentuan peserta, Head of Communications PMO Kartu Prakerja, Louisa Tuhatu, menyampaikan bahwa pihaknya tak menentukan siapa yang lolos program ini, melainkan memakai sistem.

"Proses seleksi dilakukan melalui sistem tanpa ada intervensi manusia," ucapnya.

Demikian tanda yang didapat apabila lolos Kartu Prakerja Gelombang 22. Dipastikan semua peserta lolos dapat tanda itu di pekan ini.***

Halaman:

Editor: MR Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah