Jelang Peringatan Maulid Nabi Muhammad, Ini Anjuran dari Kemenag Soal Hari Besar Keagamaan

- 11 Oktober 2021, 14:08 WIB
Inilah anjuran Kemenag soal perayaan Maulid Nabi Muhammad.
Inilah anjuran Kemenag soal perayaan Maulid Nabi Muhammad. /PIXABAY/matponjot

Jika akan melakukan secara tatap muka, maka ada beberapa hal yang harus dilakukan seperti di ruang yang terbuka, memperhatikan jumlah peserta maksimal 50 persen, dan menerapkan protokol kesehatan secara lebih ketat.

Baca Juga: Hari Libur Maulid Nabi Digeser dari Tanggal 19 Oktober Menjadi 20 Oktober, Berikut Alasan Kemenag

Selain itu, Kemenag juga memberikan anjuran kepada pihak penyelenggara dan peserta yang akan merayakan peringatan Maulid Nabi Muhammad. Berikut merupakan rincian anjuran seperti yang dikutip dalam laman Instagram @Kemenag_RI:

1. Penyelenggara:

-Menyediakan petugas untuk mengawasi pelaksanaan prokes.

-Memeriksa suhu tubuh dengan Thermogun.

-Menyediakan sarana cuci tangan.

-Menyediakan cadangan masker.

-Melarang jamaah tidak sehat untuk mengikuti agenda.

-Mengatur jarak antar jamaah paling dekat 1 meter.

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x