Cek Saldo ATM! BSU Rp 1 Juta Sudah Ditransfer Lagi, Cek BLT Subsidi Gaji Tahap 4 di BPJS Ketenagakerjaan

- 19 September 2021, 10:08 WIB
BSU Rp 1 juta yang sudah ditransfer lagi ke 7 golongan karyawan dan cara cek penerima BLT Subsidi Gaji Tahap 4 dan 5 di BPJS Ketenagakerjaan.
BSU Rp 1 juta yang sudah ditransfer lagi ke 7 golongan karyawan dan cara cek penerima BLT Subsidi Gaji Tahap 4 dan 5 di BPJS Ketenagakerjaan. /Renny T Hamzah/Portal Purwokerto

Ida Fauziyah juga meminta perusahaan untuk terus berkoordinasi dengan Bank Himbara terkait pencairan BSU ini.

Hal ini dikarenakan BLT Subsidi Gaji Tahap 4 dan 5 dicairkan melalui bank BUMN  yang terhimpun dalam Himbara seperti BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI.

Baca Juga: Cek ATM ya! Ini Jadwal BLT Subsidi Gaji Tahap 4 Ditransfer, Begini Cara Cek BSU via WA BPJS Ketenagakerjaan

Sementara itu, tidak semua karyawan menggunakan bank Himbara. Sehingga mereka akan dibuatkan rekening baru secara burekol.

Karyawan dan perusahaan diminta untuk terus berkoordinas menyiapkan data-data yang dibutuhkan untuk membuat rekening baru.

"Kami berharap perusahaan yang pekerjanya telah terdaftar sebagai penerima BSU melalui skema Burekol untuk segera berkoordinasi dengan Bank Himbara terkait aktivasi rekening baru yang telah dibuatkan pemerintah," kata Menaker Ida Fauziyah.

Baca Juga: Cek BLT Subsidi Gaji Tahap 4 di Sini, 3 Juta Karyawan Dapat BSU 2021 dan Lolos Verifikasi BPJS Ketenagakerjaan

Adapun golongan karyawan yang bisa dapat BLT Subsidi Gaji Tahap 4 dan 5 adalah sebagai berikut:

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

2. Peserta Aktif BPJS Ketenagakerjaan

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x