BLT UMKM Masih Cair, Ini 4 Syarat agar NIK KTP Terdaftar di Eform BRI Tahap 3 atau Link Banpres BPUM BNI

- 25 Agustus 2021, 17:15 WIB
BLT UMKM Agustus dan September masih cair, ini cara dan syarat agar NIK KTP terdaftar sebagai penerima bantuan Rp1,2 juta di eform BRI Tahap 3, eform.bri.co.id/bpum maupun link Banpres BPUM BNI di banpresbpum.id.
BLT UMKM Agustus dan September masih cair, ini cara dan syarat agar NIK KTP terdaftar sebagai penerima bantuan Rp1,2 juta di eform BRI Tahap 3, eform.bri.co.id/bpum maupun link Banpres BPUM BNI di banpresbpum.id. /Dok. Corporate Secretary Bank BRI

- Nomor eKTP tidak terdaftar sebagai penerima BPUM

-  Data bersumber dari Kementrian Koperasi & UKM. BRI hanya berfungsi sebagai lembaga penyalur dan tidak melayani pendaftaran BPUM

- Untuk mengembangkan kompetensi dan menaik-kelaskan usaha Anda, segera bergabung di https://linkumkm.id, sebuah platform online pemberdayaan terpadu bagi pelaku UMKM.

Baca Juga: 6 Hari Lagi Pendaftaran BLT UMKM Ditutup, Segera Penuhi Syarat dan Daftar Sebagai Penerima BPUM

Sedangkan notifikasi yang tertera di link Banpres BPUM BNI bagi pelaku UKM yang tidak terdaftar BLT UMKM di banpresbpum.id akan muncul keterangan "Maaf, Data tidak ditemukan".

Lantas, bagaimana cara agar NIK KTP terdaftar di eform BRI Tahap 3 atau link Banpres BPUM BNI? Berikut caranya:

1. Pelaku UKM harus mendaftar BLT UMKM di lembaga pengusul (dinas koperasi dan UKM di kabupaten/kota)

2. Jika tidak mendaftar, pelaku UKM bisa diusulkan oleh lembaga pengusul karena datanya sudah tersedia di sana

3. Memenuhi syarat atau kriteria sebagai penerima BLT UMKM atau BPUM Rp1,2 juta, yakni:

  • WNI
  • Mempunyai usaha mikro
  • Tidak sedang memiliki KUR di lembaga perbankan
  • Bukan ASN, TNI, Polri, dan pegawai BUMN atau BUMD

Baca Juga: Kabar Baik! Dapatkan BPUM PNM Mekaar dengan Login banpresbpum.id Pakai KTP, Cek Penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah