Cara Membuat Ketupat Lebaran Lengkap Anti Gagal untuk Sajian Hari Raya Idul Fitri

- 10 Mei 2021, 11:06 WIB
Cara Membuat Ketupat Lebaran Lengkap Anti Gagal untuk Sajian Hari Raya Idul Fitri.
Cara Membuat Ketupat Lebaran Lengkap Anti Gagal untuk Sajian Hari Raya Idul Fitri. /tangkap layar youtube.com/mbok midut/

7. Rebus ketupat di dalam air setengah mendidih. Pastikan seluruh bagian anyaman terendam air.

8. Tambahkan air jika air di dalam panci mulai menyusut dan membuat ketupat tidak terendam seluruhnya.

9. Rebus ketupat selama 4-6 jam.

10. Setelah matang, angkat ketupat kemudian tiriskan beberapa saat. Gantung ketupat agar seluruh bagiannya terkena angin.

11. Ketupat kenyal dan tidak cepat basi siap disajikan.

Membuat ketupat memang tidak mudah dan butuh ketelitian. Namun jika sudah jadi, ada kepuasan tersendiri saat menyantapnya di hari Lebaran.

Ketupat sangat nikmat disajikan dengan sayur, rendang, maupun opor ayam. Itu tadi cara membuat ketupat lengkap anti gagal.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x