Sah! Kabar Kurang Menyenangkan Hinggapi Indonesia, Dorna Putuskan Indonesia Tak Bisa Gelar MotoGP di 2021

- 10 April 2021, 10:00 WIB
Layout Sirkuit Mandalika.
Layout Sirkuit Mandalika. /instagram.com/@mandalikacircuit.gp/

Baca Juga: Kode Redeem Free Fire Hari Ini Sabtu, 10 April 2021: Dapatkan Weapon FF dan Item Gratis Sebelum Terlambat

Keputusan ini dikeluarkan tak lama setelah perwakilan dari Dorna Sports mengunjungi Sirkuit Mandalika pada Rabu, 7 April 2021.

Dorna Sports sendiri mengaku tak sabar ingin menggelar segera balapan MotoGP Indonesia dalam waktu secepatnya.

Dorna Sports mengapresiasi tinggi pembangunan sirkuit yang menurut ITDC sudah dinyatakan selesai 70 persen tersebut.

Namun pandemi Covid-19 yang masih melanda dunia termasuk Indonesia menjadi sebab tak bisanya Indonesia menjadi tuan rumah di 2021.

"Saya rasa ini adalah masalah global. Pandemi tak hanya memengaruhi Indonesia saja tetapi seluruh negara di dunia

"Covid-19 tentunya masalah terbesar terkait mengumpulkan banyak orang. Jadi yang tidak kami inginkan adalah membuat situasi Covid-19 menjadi semakin memburuk, khususnya pada event seperti MotoGP," kata CEO dari Mandalika Grand Prix Association, Ricky Baheramsjah dalam keterangan resmi.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah