Insentif Rp 3,55 Juta Pasti Cair kepada Sobat Kartu Prakerja Gelombang 23 yang Dapat Tanda Lolos jika Dibuka

13 November 2021, 15:39 WIB
insentif Kartu Prakerja pasti cair kepada peserta Kartu Prakerja yang miliki tanda lolos ini di gelombang 23 yang segera dibuka. /tangkap layar/prakerja.go.id

BERITA DIY - Insentif Kartu Prakerja snilai total Rp 3,55 juta pasti cair kepada peserta yang dapat ciri-ciri berikut ini.

Nominal bantuan yang diberikan kepada peserta Kartu Prakerja yang lolos memang lebih besar dibandingkan bantuan lain yang dibagikan pemerintah.

Namun nominal tersebut tidak bisa diuangkan semua, melainkan ada nominal yang hanya bisa digunakan untuk membeli pelatihan dengan jumlah Rp 1 juta.

Baca Juga: Insentif Kartu Prakerja Rp2,4 Juta Tidak Cair Jika Belum Isi Ulasan dan Rating, Berikut Cara Mengatasinya

Nantinya peserta Kartu Prakerja yang lolos dapat membeli pelatihan sesuai dengan minat masing masing sobat Kartu Prakerja.

Ada banyak pelatihan disediakan di platform digital yang sudah terafiliasi dan dapat dibeli dengan insentif Rp 1 juta.

Tidak hanya itu saja bantuan yang didapatkan oleh sobat Kartu Prakerja yang lolos, namun ada juga nominal uang yag dapat diuangkan.

Baca Juga: Siap-Siap Daftar! Ini Orang yang Bisa Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 dan Lolos Dapat Rp 3,55 Juta

Jumlah nominal tersebut sebanyak Rp 2,55 juta yang dibagi menjadi dua yaitu Rp 2,4 juta untuk insentif ketika selesai melakukan pelatihan dan Rp 150 ribu diberikan ketika sudah mengisi survei.

Kartu Prakerja saat ini sudah berjalan sampai gelombang 22. Namun untuk sobat Kartu Prakerja yang baru akan mendaftar, untuk saat ini belum bisa mendaftar.

Pasalnya Kartu Prakerja gelombang 22 sudah ditutup pada bulan Oktober 2021 lalu. Sobat Kartu Prakerja yang tidak terdaftar pada gelombang 22 juga menunggu kapan dibukanya Kartu Prakerja gelombang 23.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 23: Jadwal Kapan Dibuka, Cara agar Bisa Gabung dan Dapat Insentif Rp 3,55 Juta

Insentif yang sudah dijelaskan di atas pasti cair kepada sobat Kartu Prakerja yang lolos seleksi.

Siapa saja yang berhak mendapatkan insentif Rp 3,55 juta pada program Kartu Prakerja gelombang 23?

Tentunya peserta yang mendapatkan tanda lolos Kartu Prakerja gelombang 23 yang akan segera dibuka nanti adalah kamu sudah gabung gelombang 23.

Baca Juga: Insentif Kartu Prakerja Belum Cair? Ini Solusi agar Rp 600 Ribu Per Bulan Masuk ke E-Wallet atau Rekening

Dengan gabung Kartu Prakerja gelombang 23, kamu mendapat kesempatan untuk lolos Kartu Prakerja gelombang 23.

Untuk bisa gabung ke Kartu Prakerja gelombang 23, kamu harus membuat akun di prakerja.go.id dengan melengkapi data diri yang diminta.

Ketika Kartu Prakerja gelombang 23 sudah dibuka, dashboard Kartu Prakerja akan berubah dan kamu bisa gabung dalam gelombang 23.

Baca Juga: Belum Dapat Insentif Tambahan Kartu Prakerja Gelombang 22? Lakukan Ini di www.prakerja.go.id, Rp 150 Ribu Cair

Jika sudah gabung Kartu Prakerja gelombang 23, kamu belum tentu mendapatkan insentif Rp 3,55 juta.

Kamu harus memiliki tanda lolos yaitu notifikasi terdaftar sebagai penerima Kartu Prakerja melalui SMS, email, dan dashboard prakerja.go.id

Tanda lolos yang kamu terima melalui SMS resmi, email resmi, atau dashboard prakerja.go.id adalah valid. Kamu dapat memulai mengikuti pelatihan jika insentif Rp 1 juta sudah cair di dashboard prakerja.go.id.

Baca Juga: Kamu Tidak Bisa Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 Sebelum Lakukan Hal Ini agar Dapat Insentif Rp 3,55 Juta

Agar nominal Rp 1 juta itu cair, kamu harus mulai menonton video yang diperintahkan agar mendapatkan nomor Kartu Prakerja lalu Rp 1 juta cair.

Terkait dengan jadwal kapan Kartu Prakerja gelombang 23, nantinya Kartu Prakerja Gelombang 23 dipastikan dibuka kembali pada tahun 2022.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Menko Perekonomian, Airlangga Hartanto.

Baca Juga: Maaf ya Kartu Prakerja Gelombang 23 Bukan untuk 8 Golongan Ini, Simak Jadwal dan Tips Dapat Rp 3,55 JUTA

“Untuk peningkatan skill pekerja, Kartu Prakerja dianggarkan sekitar Rp 11 triliun tahun 2022,” kata Menko Airlangga dalam Konferensi Pers Nota Keuangan dan RUU APBN 2022, Senin, 16 Agustus 2021.

Dengan anggaran Rp 1,1 triliun, artinya kuota Kartu Prakerja di 2022 tidak akan jauh beda dari dari kuota program di 2021.

Untuk jadwal pasti kapan dibuka, masih belum diberitahu dari pihak Kartu Prakerja. Nantinya jika Kartu Prakerja gelombang 23 sudah dibuka, kamu bisa gabung gelombang 23 di dashboard prakerja.go.id.

Ketika sudah diumumkan peserta Kartu Prakerja yang lolos gelombang 23, kamu baru bisa menikmati insentif total Kartu Prakerja gelombang 23 total Rp 3,55 juta.***

Editor: Iman Fakhrudin

Tags

Terkini

Terpopuler