Cara Membuat KTP Digital 2023 Update Apa Benar Bikin KTP Tanpa Antre? Ini Bedanya dengan e-KTP

- 8 Maret 2023, 16:20 WIB
Benarkah KTP digital bisa menggantikan e-KTP fisik? Cek di sini.
Benarkah KTP digital bisa menggantikan e-KTP fisik? Cek di sini. /Tangkap layar dindukcapil.jogjakota.go.id

BERITA DIY - Tersaji tata cara membuat KTP digital update terbaru tahun 2023. Simak juga perbedaan KTP digital dengan e-KTP. Benarkah bisa bikin KTP tanpa antre?

Sebenarnya, isi dan fungsi dasar dari KTP digital tidak berbeda dengan e-KTP. KTP digital dan e-KTP sama-sama berisi data diri penduduk Indonesia.

Namun, sebagaimana namanya, KTP digital tidak berbentuk fisik sebagaimana e-KTP. KTP digital boleh dibilang merupakan KTP yang termuat dalam smartphone.

 

Apabila e-KTP memuat chip tertentu dalam kartu fisiknya untuk menyimpan data, KTP digital lebih memanfaat QR Code.

Baca Juga: Ini Daftar Aplikasi untuk Cek Skor Kredit SLIK OJK Online Pakai KTP, Masuk Kategori Ini Bisa Pinjam Rp500 Juta

Kemudian, perbedaan mencolok juga terletak pada tata cara pembuatan, di mana e-KTP sebagaimana diketahui hanya bisa dibuat melalui Disdukcapil.

Sementara itu, KTP digital bisa dibuat tanpa harus antre di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil atau Disdukcapil.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x