Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel yang Sudah Hangus Mati Online via Dial Up Tanpa ke GraPARI

- 22 Mei 2022, 16:40 WIB
Ilustrasi - Cara mengaktifkan kartu Telkomsel yang sudah hangus atau mati online atau lewat *888*89# tanpa ke GraPARI.
Ilustrasi - Cara mengaktifkan kartu Telkomsel yang sudah hangus atau mati online atau lewat *888*89# tanpa ke GraPARI. /Tangkap layar Instagram.com/@telkomsel

BERITA DIY - Cara mengaktifkan kartu Telkomsel prabayar yang sudah hangus atau mati secara online atau lewat *888*89# tanpa ke GraPARI bisa aktif lagi tanpa beli baru.

Mengaktifkan kembali kartu perdana Telkomsel yanh hangus atau mati dapat dilakukan secara offline maupun online.

Jika Anda menghendaki cara offline, maka Anda perlu mendatangai GraPARI terdekat dengan membawa KTP, Kartu Keluarga (KK), dan kartu SIM yang hangus.

Baca Juga: Cara Menemukan HP iPhone yang Hilang Berlaku juga Pada iPad atau iPod Touch, Aktifkan Segera Aplikasi Ini

Kemudian cara online dapat dilakukan dengan menghubungi Telkomssl e-care melalui akun instagram @telkomsel atau akun twitter @Telkomsel. Selain itu Anda juga dapat melakukan panggilan ke *888*89#.

Artikel ini akan menyediakan informasi cara mengaktifkan kartu Telkomsel yang hangus atau mati secara online dan melalui panggilan *888*89#.

Kartu Telkomsel milik pelanggan bisa saja hangus atau mati. Biasanya pihak provider akan menonaktifkan kartu yang tidak melakukan transaksi dalam jangka waktu yang panjang.

Baca Juga: Cara Membuat Daftar Gambar dan Tabel Secara Otomatis, Dijamin Cepat dan Menyingkat Waktu

Kartu Telkomsel bisa hangus atau mati jika tidak diisi pulsa hingga melewati masa tenggang atau tidak digunakan membeli paket melebihi jangka waktu yang ditentukan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x