Cara Mudah Agar WA Terlihat Offline saat Sedang Online, Ini Langkah-langkahnya

- 12 Maret 2022, 11:05 WIB
ilustrasi - Jaga privasi dan kenyamanan dengan cara mudah agar WA terlihat offline saat sedang online, cukup ikuti Langkah-langkah berikut
ilustrasi - Jaga privasi dan kenyamanan dengan cara mudah agar WA terlihat offline saat sedang online, cukup ikuti Langkah-langkah berikut /Pixabay/HeikoAL

BERITA DIY - Simak cara mudah agar WhatsApp (WA) terlihat offline saat sedang online cukup ikuti Langkah-langkah yang ditulis lengkap dalam artikel.

Saat berkomunikasi lewat media sosial atau aplikasi, terkadang kita merasa butuh privasi agar orang lain tidak selalu mengetahui aktivitas di dunia maya.

Cara agar WA terlihat offline saat sedang online adalah solusi yang tepat agar pengguna aplikasi komunikasi dapat lebih nyaman dalam berselancar.

WA menyajikan banyak fitur yang lebih lengkap untuk meningkatkan kenyamanan pengguna. Salah satunya fitur terlihat offline saat sedang online.

Baca Juga: Cara Rekam Layar Chat WhatsApp di HP Android dan iPhone Tanpa Aplikasi Perlu Download Aplikasi Tambahan

WA juga selalu melakukan pengembangan sesuai kebutuhan pengguna aplikasi yang mendukung kelancaran dalam melakukan aktivasi komunikasi.

Diketahui, WA merupakan alat komunikasi berbentuk aplikasi yang banyak digunakan di kalangan masyarakat. WhatsApp menjadi salah satu yang paling banyak disukai pengguna.

Berikut ini cara mudah agar WA terlihat offline saat sedang online, privasi lebih terjaga.

1. Gunakan Fitur 'Last Seen'

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x