13 Cara Dapat Uang dari YouTube, Peroleh Cuan hingga Rp 140 Juta per Bulan

- 9 Agustus 2021, 13:25 WIB
ILUSTRASI - YouTube . 13 cara dapat uang dari YouTube, cuan hingga Rp 140-an juta per bulan.
ILUSTRASI - YouTube . 13 cara dapat uang dari YouTube, cuan hingga Rp 140-an juta per bulan. /PIXABAY/StockSnap

Bagaimana caranya? Berikut cara dapat uang dari YouTube dan bisa dapat duit jutaan rupiah tiap bulan.

1. Daftar ke YouTube dan jadilah youtuber

Youtuber adalah pengguna YouTube yang telah mendaftarkan diri, sehingga bisa mengunggah video dan juga bisa mengomentari, subscribe, dan like video saluran lain.

Setelah mempunyai channel YouTube, sebelum membuat video, riset keyword yang sedang hype di internet.

Selalu riset keyword sebelum bikin video, itu kuncinya untuk mendapat uang dari YouTube.

Baca Juga: Cara Ikut BTS Permission to Dance Challenge di YouTube Shorts, ARMY Sejati Wajib Tau!

2. Buatlah video yang menarik dengan high retention

High retention video adalah rata-rata durasi video ditonton oleh pemirsa. Contohnya, jika kamu membuat video 10 menit dan rata-rata orang hanya menonton 5 menit, berarti kamu punya HRV sebesar 50 persen.

YouTube menyarankan video dengan retention tinggi di kotak rekomendasi penggunanya, karena itu buatlah video berkualitas dengan retention yang tinggi.

3. Faktor-faktor Ranking YouTube

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x