Bursa Transfer BRI Liga 1: Persib Amankan Posisi Pemain Timnas, PSS Sleman Datangkan Pemain Asal Argentina

- 5 Mei 2023, 16:05 WIB
Bursa transfer BRI Liga 1: Persib amankan posisi pemain Timnas Indonesia, PSS Sleman datangkan bek asal Brasil.
Bursa transfer BRI Liga 1: Persib amankan posisi pemain Timnas Indonesia, PSS Sleman datangkan bek asal Brasil. /Instagram.com/@persib

BERITA DIY - Simak informasi seputar bursa transfer BRI Liga 1 terbaru, mulai dari Persib Bandung yang amankan posisi pemain Timnas Indonesia, hingga PSS Sleman yang sukses mendatangkan bek asal Brasil dan pemain asal Argentina di sini.

Sebagaimana diketahui, kompetisi sepak bola antar klub terbesar di Indonesia, BRI Liga 1 musim 2022/2023 sudah selesai digelar dan tidak ada tim yang terdegradasi.

Sejumlah klub juga mulai mempersiapkan diri di BRI Liga 1 musim depan agar bisa bermain lebih maksimal dan mengunci gelar juara.

Beberapa klub bahkan mendatangkan sejumlah pemain hingga pelatih asal luar negeri maupun dari tim lain untuk meningkatkan skuad mereka di masa bursa transfer musim ini.

Baca Juga: Alta Ballah Merapat ke PSS Sleman Duet dengan Miftah Sani? Rumor Bursa Transfer Pemain Super Elja

Belum lama ini, PSS Sleman mengonfrmasi bahwa mereka sukses mendatangkan bek asal Brasil, Thales Matos.

Ini dilakukan Super Elja lantaran PSS Sleman kebobolan 57 gol dari 34 pertandingan pada BRI Liga 1 musim lalu. Sehingga pertahanannya harus diperkuat. Salah satunya dengan mendatangkan Thales.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x