Jadwal MSC 2022 Mobile Legends: Klasemen Grup Tim, Hasil, Format, Prize Pool, dan Cara Nonton Live Streaming

11 Juni 2022, 08:16 WIB
Jadwal MSC 2022 Mobile Legends MLBB RRQ ONIC, klasemen grup tim , hasil, format, prize pool hadiah, dan cara menonton di link live streaming YouTube. /Tangkap layar Instagram.com/@mpl.id.official

BERITA DIY - Simak jadwal MSC 2022 Mobile Legends MLBB RRQ ONIC dari klasemen grup tim, hasil, format, prize pool hadiah, dan cara menonton live streaming di mana.

MSC 2022 atau Mobile Legends: Bang Bang Southeast Asia Cup akan kembali hadir mulai hari ini, 11 Juni hingga 19 Juni 2022.

Turnamen MSC 2022 Mobile Legend (ML) diikuti 12 tim dari tujuh negara Asia Tenggara dan akan berlangsung di Malaysia International Trade and Exhibition Centre (MITEC).

Pada MSC 2022 Mobile Legends, 12 tim akan bertarung untuk untuk menjadi yang terbaik dan memperebutkan total hadiah prize pool senilai 300.000 dolar atau Rp4,4 miliar.

Baca Juga: Jadwal MSC 2022 Mobile Legends MLBB Mulai Hari Ini 11 Juni 2022, Ada ONIC Esports Main dan Link Live Streaming

Babak penyisihan grup MSC 2022 Mobile Legends, 12 tim akan dibagi menjadi empat grup dan masing-masing berisi tiga tim.

Untuk format pertandingan MSC 2022 Mobile Legends babak penyisihan grup akan dimainkan dalam best-of-two (BO2).

Dua tim teratas dari masing-masing grup, berhak untuk melaju ke babak playoff MSC 2022 Mobile Legends dengan format upper dan lower bracket.

Jadwal turnamen MSC 2022 Mobile Legends untuk babak penyisihan grup akan dilaksanakan 11 Juni - 12 Juni 2022, sedangkan playoff dijadwalkan pada 14 Juni - 19 Juni 2022.

Baca Juga: Jadwal ONIC MSC 2022 Mobile Legends: Kapan Lawan Todak, Falcon, Jam Berapa, Tayang di Mana dan Roster Pemain

Hari pertama babak penyisihan grup MSC 2022 Mobile Legends akan dilaksanakan Sabtu, 11 Juni 2022 mulai pukul 11.00 WIB tayang melalui live streaming.

Berikut daftar grup tim yang bertanding di turnamen MSC 2022 Mobile Legends MLBB:

Grup A

  • Todak (Malaysia) - 0
  • Falcon Esports (Myanmar) - 0
  • ONIC Esports (Indonesia) - 0

Grup B

  • RSG PH (Filipina) - 0
  • See You Soon (Kamboja) - 0
  • RSG SG (Singapura) - 0

Grup C

  • RRQ Hoshi (Indonesia) - 0
  • IDoNotSleep (Thailand) - 0
  • Omega Esports (Filipina) - 0

Baca Juga: Jadwal MSC 2022 MLBB Mobile Legends Group Stage Mulai 11 Juni 2022, RRQ Hoshi dan ONIC Main Kapan Jam Berapa?

Grup D

  • Impunity (Kamboja) - 0
  • Orange Esports (Malaysia) - 0
  • EVOS SG (Singapura) - 0

Jadwal MSC 2022 Mobile Legends MLBB

Penyisihan Grup

Sabtu, 11 Juni 2022

11.00 WIB: Todak MY vs Falcon Esports
12.30 WIB: RSG PH vs See You Soon
14.00 WIB: Falcon Esports vs ONIC Esports
15.30 WIB: See You Son vs RSG SG
17.00 WIB: ONIC Esports vs Todak MY
18.30 WIB: RSG SG vs RSG PH

Minggu, 12 Juni 2022

11.00 WIB: IDNS vs Omega PH
12.30 WIB: Orange Esports vs Impunity KH
14.00 WIB: RRQ Hoshi vs IDNS
15.30 WIB: EVOS SG vs Orange Esports
17.00 WIB: Omega PH vs RRQ Hoshi
18.30 WIB: Impunity KH vs EVOS SG

Playoff (Semifinal, Grand Final)
Selasa, 14 Juni 2022 - Minggu, 19 Juni 2022

Baca Juga: Jadwal RRQ MSC 2022 MLBB Mobile Legends: Kapan Lawan Omega, IDNS, Jam Berapa, Tayang di Mana dan Roster Pemain

Cara Nonton Live Streaming MSC 2022 Mobile Legends

Bagi yang ingin menyaksikan MSC 2022 Mobile Legends tim pada tanggal 11 Juni - 19 Juni 2022, dapat melalui YouTube MPL ID atau link live streaming di bawah ini.

LINK 1 - KLIK DI SINI

LINK 2 - KLIK DI SINI

Itulah jadwal MSC 2022 Mobile Legends MLBB RRQ ONIC klasemen grup tim, hasil, format, total prize pool hadiah, dan cara menonton di link live streaming.***

Editor: Arfrian Rahmanta

Tags

Terkini

Terpopuler