Pengumuman SNPMB 2024 Kapan, Hasil Seleksi Bisa Dilihat Hari Apa Jam Berapa? Ini Jadwal dan Cara Cek Hasilnya

- 10 Maret 2024, 12:20 WIB
Ilustrasi - Pengumuman SNPMB 2024 kapan, hasil seleksi bisa dilihat tanggal, hari apa jam berapa, jadwal, link resmi pengumuman dan cara cek hasilnya.
Ilustrasi - Pengumuman SNPMB 2024 kapan, hasil seleksi bisa dilihat tanggal, hari apa jam berapa, jadwal, link resmi pengumuman dan cara cek hasilnya. /Tangkap layar Instagram.com/@_snpmbbppp

Baca Juga: Sinkronisasi KIP Kuliah 2024 Berapa Lama dan Kapan Muncul? Ini Jadwal Pendaftaran Terakhir Jalur SNBP

Jika tidak ada perubahan dari jadwal tahun lalu, pengumuman SNBP 2024 mungkin juga bisa keluar pada jam yang sama. Namun Anda bisa mengetahui jadwal pastinya dengan memantau informasi di akun sosmed resmi dari pihak penyelenggara.

Kemudian link resmi untuk cek hasilnya bisa diakses di https://pengumuman-snbp-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id. Selain itu Anda juga bisa akses link mirror yang biasanya juga diumumkan lewat akun sosmed resmi, termasuk di akun Instagram @_snpmbbppp.

Cara cek pengumuman SNPMB 2024 jalur SNBP:

1. Akses link resmi https://pengumuman-snbp-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id atau link mirror

2. Tuliskan nomor pendaftaran seperti yang tertera pada kartu peserta SNBP

3. Masukkan informasi tanggal, bulan, dan tahun lahir

4. Klik tombol "LIHAT HASIL SELEKSI"

5. Laman akan segera menampilkan hasil seleksi apakah Anda dinyatakan lulus atau tidak.

Baca Juga: Batas Pendaftaran KIP Kuliah 2024 untuk SNBP, SNBT, dan Mandiri Lengkap dengan Cara Daftarnya

Jika ternyata Anda belum dinyatkan lolos, Anda bisa mengikuti jalur UTBK SNBT 2024. Pendaftaran lewat jalur tes ini dimulai pada 21 Maret sampai 5 APril 2024.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x