BLT PIP Kemdikbud Tahap 1 2024 CAIR Langsung Masuk Rekening Setelah Lakukan Hal Ini di Bank Sebelum 31 Januari

- 12 Januari 2024, 08:45 WIB
BLT PIP Kemdikbud Tahap 1 2024 CAIR Langsung Masuk Rekening Setelah Lakukan Hal Ini di Bank Sebelum 31 Januari
BLT PIP Kemdikbud Tahap 1 2024 CAIR Langsung Masuk Rekening Setelah Lakukan Hal Ini di Bank Sebelum 31 Januari /Tangkap layar instagram.com/@sobatpip

BERITA DIY - Siap-siap, BLT PIP Kemdikbud Tahap 1 2024 akan cair yang langsung masuk rekening setelah lakukan hal ini di bank sebelum 31 Januari.

Akhirnya bantuan bagi siswa SD, SMP, hingga SMA sederajat yaitu PIP Kemdikbud akan segera cair, setidaknya segera setelah tanggal 31 Januari mendatang.

Sebagaimana dilansir dari Instagram @puslapdik_dikbud, bagi para siswa penerima diminta untuk segera ke bank melakukan aktivasi rekening maksimal pada 31 Januari 2024 mendatang.

Perlu diketahui, aktivasi rekening sendiri merupakan syarat wajib yang perlu dilakukan oleh para siswa penerima baik SD, SMP, maupun SMA supaya PIP Kemdikbud bisa cair.

Baca Juga: PIP Kemdikbud 2024 Tahap 1 Segera CAIR Ke Siswa SD, SMP, SMA: Ini Kode BLT Rp 1 Juta Sudah Masuk Rekening

Apabila aktivasi rekening tidak dilakukan sampai 31 Januari 2024 mendatang, maka dana bantuan PIP Kemdikbud pun akan gagal cair.

Jika sudah dinyatakan gagal cair, maka dana bantuan PIP Kemdikbud pun akan hangus dan dikembalikan ke kas negara.

Aktivasi rekening sendiri dilakukan oleh siswa penerima langsung ke pihak bank penyalur PIP Kemdikbud 2024 antara lain:

- Siswa penerima SD dan SMP di Bank BRI

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x