Pendaftaran SPAN PTKIN Diperpanjang Sampai Besok: Berikut Syarat, Jadwal, dan Cara Daftar di siswa.ptkin.ac.id

- 6 Maret 2023, 10:40 WIB
Pendaftaran SPAN PTKIN diperpanjang sampai besok 7 Maret 2023, berikut syarat, jadwal, dan cara daftar registrasi di siswa.ptkin.ac.id.
Pendaftaran SPAN PTKIN diperpanjang sampai besok 7 Maret 2023, berikut syarat, jadwal, dan cara daftar registrasi di siswa.ptkin.ac.id. /Tangkap layar Instagram.com/@span_umptkin

Lalu pengumuman akan disampaikan melalui laman resmi yang dapat diakses di link pengumuman-span.ptkin.ac.id. Pengumuman dapat dilihat sesuai jadwal yang sudah ditentukan.

Syarat daftar SPAN PTKIN 2023

1. Siswa MA/MAK/SMA/SMK atau sederajat kelas terakhir pada tahun 2023 (lulus di tahun 2023)

Baca Juga: Jurusan S1 di Universitas Terbuka Apa Saja? Ini Daftar Program Studi Strata 1 FKIP, FE, FST dan FHISIP di UT

2. Punya prestasi akademik dan memenuhi persyaratan masuk pergurunan tinggi

3. Punya NISN

4. Punya nilai rapor 5 semester, yakni rapor semester 1 dan 2 kelas X dan XI, serta rapor semester 1 kelas XII

Jadwal seleksi SPAN PTKIN 2023

  • Pengisian PDSS: 17 Januari - 13 Februari 2023
  • Verifikasi PDSS: 17 Januari - 13 Februari 2023
  • Pendaftaran (siswa): 16 Februari - 7 Maret 2023 (pukul 16.00 WIB)

  • Pengumuman hasil seleksi: 3 April 2023
  • Proses verifikasi dan/atau pendaftaran ulang di PTKIN masing-masing: Sesuai dengan jadwal masing-masing PTN

Baca Juga: Cara Daftar Universitas Terbuka 2023: Jadwal Pendafataran Registrasi Mahasiswa Baru UT Jalur RPL dan Non RPL

Tata cara daftar SPAN PTKIN 2023 bagi siswa:

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta

Sumber: span.ptkin.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x