Apa Itu Percobaan Sachs? Berikut Tujuan, Langkah-langkah, dan Kesimpulan Percobaan Terkait Fotosintesis

- 1 April 2022, 18:00 WIB
Ilustrasi - Tujuan, langkah, dan kesimpulan percobaan Sachs pada Fotosintesis.
Ilustrasi - Tujuan, langkah, dan kesimpulan percobaan Sachs pada Fotosintesis. /Pixabay / helger11.

4. Selanjutnya buka alumunium

5. Siapkan alkohol atau air dan masukkan daun 

6. Lakukan hingga klorofil larut

7. Kemudian angkat dan cuci daun

8. Langkah terakhir adalah dengan memberi atau meneteskan daun dengan lugol.

Baca Juga: Siapa Pandu Sjahrir yang Hadir di Podcast Deddy Corbuzier? Berikut Profil Lengkap: Pendidikan dan Karier

Kesimpulan Percobaan Sachs

Setelah melakukan berbagai langkah dalam percobaan Sachs tersebut kemudian akan menghasilkan kesimpulan mengenai proses Fotosintesis yang sebelumnya telah dilakukan sebelumnya.

Setidaknya terdapat 2 kesimpulan yang dapat diketahui, berikut merupakan rincian kesimpulan dari percobaan Sachs:

1. Daun atau tumbuhan yang melakukan Fotosintesis membutuhkan sinar cahaya matahari dalam prosesnya. Hal ini terlihat dari perbedaan warna yang muncul antara daun yang ditutup dengan yang tidak.

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah