5 Negara dengan Persenjataan Militer Terlengkap di Dunia, Rusia Ada di Urutan Berapa?

- 27 Februari 2022, 19:35 WIB
Ilustrasi 5 negara dengan persenjataan militer terlengkap di dunia.
Ilustrasi 5 negara dengan persenjataan militer terlengkap di dunia. /PIXABAY/@pexels

Tank: 4292 unit.

Artileri Penarik: 4.060 unit

Pesawat Tempur: 538 unit

Personil aktif: 1.444.000 orang

5. Jepang

Di Urutan ke lima negara yang memiliki persenjataan militer terlengkap di dunia adalah Jepang. Diketahui Jepang memiliki persenjataan militer dengan rincian sebagai berikut:

Pesawat Misi Khusus: 152 unit.

Kapal Perusak: 40 unit.

Kendaraan Lapis Baja: 3.130 unit

Tank: 1.004 unit.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah