Tips Cepat Tidur di Malam Hari agar Bangun Lebih Pagi dan Fresh

- 8 November 2020, 15:31 WIB
Ilustrasi: Tips cepat tidur di malam hari.
Ilustrasi: Tips cepat tidur di malam hari. /PIXABAY/xiangying_xu
  1. Membatasi konsumsi kafein

Meskipun hal ini memberikan efek berbeda bagi setiap orang, namun kamu disarankan untuk tidak mengkonsumsinya setidaknya 6 jam sebelum tidur, hal ini mampu membantumu untuk lebih cepat tidur.

Baca Juga: Harga Emas Hari Ini Minggu 8 November 2020 Emas Antam, Antam Retro, Antam Batik dan UBS di Pegadaian

  1. Mandi air hangat untuk menurunkan suhu

Mandi air hangat dapat membantu mempercepat perubahan suhu tubuh. Saat suhu tubuh dingin, akan mengirimkan sinyal ke otak untuk cepat tidur.***

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah