Profil Laksmi Shari Deneefe Saudana Pemenang Putri Indonesia 2022: Keluarga, Hobi, dan Volunteer Bali Mengajar

- 28 Mei 2022, 08:40 WIB
Ilustrasi profil Laksmi Shari Deneefe Saudana pemenang Putri Indonesia 2022: keluarga, hobi, dan volunteer Bali Mengajar.
Ilustrasi profil Laksmi Shari Deneefe Saudana pemenang Putri Indonesia 2022: keluarga, hobi, dan volunteer Bali Mengajar. /Instagram.com/@laksmideneefe

Keluar sebagai pemenang dan dan mendapat gelar Putri Indonesia 2022 Laksmi Shari Deneefe Saudana menjadi perempuan pertama Bali yang mendapat gelar Putri Indonesia.

Laksmi aktif dalam banyak kegiatan di anataranya dia seperti kegiatan sosial dan dia merupakan volunteer mengajar Bahasa inggris di Hope for Bali dan Bali Children Foundation.

Putri Indonesia 2022 ini memiliki hobi membaca buku di sela-sela kesibukannya. Dia bergabung dalam Klub Buku Narasi Bookshelf Tour pada tahun 2021.

Baca Juga: Siapa Buya Prof Dr Ahmad Syafii Maarif? Profil dan Biodata Mantan PP Muhammadiyah yang Meninggal Hari Ini

Laksmi Shari Deneefe Saudana juga menjadi Host IG Live Book Club untuk Ubud Writer dan Readers Festival sejak tahun 2020.

Berikut ini biodata lengkap Laksmi Shari Deneefe Saudana Putri Indonesia 2022:

Nama lengkap: Laksmi Shari Deneefe Saudana

Nama panggilan: Laksmi

Tempat, tanggal lahir: Australia, 29 Januari 1996

Umur: 26 tahun

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah