Rekomendasi 6 Film Terbaik Buat Ditonton Selama PPKM Level 4 Diperpanjang: Warkop DKI dan Cek Toko Sebelah

- 28 Juli 2021, 10:00 WIB
Film Warkop DKI Reborn akan tayang hari ini, 3 Januari 2021 di SCTV,
Film Warkop DKI Reborn akan tayang hari ini, 3 Januari 2021 di SCTV, /tangkap layar instagram.com/ @indrowarkop_asli

4. Cek Toko Sebelah (2016)

Cek Toko Sebelah adalah film komedi Indonesia yang disutradarai oleh Ernest Prakasa. Film ini bercerita mengenai kehidupan keluarga etnis Tionghoa dalam menjalankan bisnis warung kelontong.

Film ini sangat segar dan lucu sebab pemainnya banyak dari komika atau standup comedian.

Baca Juga: Link Nonton dan Sinopsis Film Ayla The Daughter of War Sub Indo, Kisah Haru yang Viral di TikTok

5. Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss Part 1 (2016)

Film ini merupakan reborn atau adaptasi ke masa kini dari film legendaris dengan judul yang sama Warkop DKI. Film ini dibintangi Abimana Aryasatya, Vino G Bastian, dan Tora Sudiro.

Film yang disutradarai Anggy Umbara itu membawa kita bernostalgia pada tiga komedian legendaris Indonesia yakni Warkop yang terdiri dari Dono, Kasino, dan Indro.

6. My Stupid Boss (2016)

Film ini diadaptasi dari sebuah novel dengan judul yang sama. Dibintangi Reza Rahadian dan Bunga Citra Lestari, film ini bercerita tentang Boss yang sedikit aneh dan karyawannya. Banyak adegan lucu dari Boss yang diperankan oleh Reza Rahardian karena keputusannya yang otoriter.

Demikianlah 6 rekomendasi film terbaik buat ditonton selama PPKM Level 4 di rumah.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x