Bikin Merinding! Berikut 9 Rekomedasi Drakor Horor Terbaik: Ada Gong Hyo Jin hingga Seo Ye Ji

- 30 Januari 2021, 10:50 WIB
ILUSTRASI: Rekomendasi Drakor Horor.
ILUSTRASI: Rekomendasi Drakor Horor. /PIXABAY/KELLEPICS
  1. Master’s Sun

Ditayangkan pertama kali pada 2013 lalu, Drakor horor yang disiarkan di stasiun TV SBS ini diperankan oleh Gong Hyo Jin dan So Ji Sub.

  1. Priest

Drama besutan OCN ini memiliki cerita horo terbaik. Tak tanggung-tanggung, sejumlah aktor ternama seperti Jung Yoo Mi hingga Yeon Woo Jin turut ambil peran dalam drakor yang tayang perdana pada 2018 lalu ini.

  1. Mirror of The Witch

Drakor horor yang terinspirasi dari buku Dongui Boga mini tayang perdana pada 13 Mei 2016 lalu.

Mengambil latar era sejarah Korea, Drakor ini diperankan oleh Kim Sae Ron dan Yoon Shi Yoon.

  1. The Guest

Kim Jae Wook hingga Kim Dong Wook bertemu kembali dalam Drakor horor bertajuk The Guest pada 2018 lalu.

Drakor besutan OCN ini sudah bisa ditebak memiliki latar redup dan tak hanya horor, drakor ini juga memiliki bumbu supranatural.

Baca Juga: Miris! Hanya Satu Wakil Indonesia Lolos Semifinal BWF World Tour Finals

  1. Let’s Fight The Ghost

Tak hanya menyajikan cerita horor, Drakor ini juga memiliki bumbu komedi yang kental.

Ada Kim So Hyun didampingi Ok Taec Yoen yang akan menangkap hantu. Drakor tahun 2016 ini rupanya besutan dari Webtoon dengan judul yang sama.

  1. Hotel Del Luna

Memiliki genre horor, fantasi dan romance, Drakor yang diperankan IU serta Yoe Jin Go ini sukses menjadi drakor fantasi terfavorit pada 2019 lalu.

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah