Pinjaman Bank BRI 50 Juta Cicilan Per Bulan Berapa? Ini Tabel KUR BRI 2024 terbaru Bunga 6 Persen

- 25 Juni 2024, 10:50 WIB
Ilustrasi - Pinjaman Bank BRI Rp 50 juta biaya cicilan per bulan berapa? Simak di sini tabel simulasi KUR BRI 2024.
Ilustrasi - Pinjaman Bank BRI Rp 50 juta biaya cicilan per bulan berapa? Simak di sini tabel simulasi KUR BRI 2024. /Pixabay/@EmAji

BERITA DIY - Simak di sini untuk mengetahui berapa cicilan per bulan untuk pinjaman Bank BRI Rp 50 juta. Ketahui juga tabel KUR BRI 2024 terbaru bunga 6 persen. 

Di era modern sekarang, banyak kemudahan yang bisa didapatkan untuk menunjang perekonomian, salah satunya adalah beragamnya jenis pinjaman yang bisa dimanfaatkan. 

Para pelaku usaha atau yang memang sedang mencari tambahan biaya untuk modal, bisa dengan mudah mengajukan pinjaman ke bank. 

Salah satu bank yang menawarkan pinjaman dengan bunga rendah adalah Bank BRI. Lewat bank tersebut, para pelaku usaha atau pencari modal bisa mengajukan pinjaman dengan besar bunga hanya 6 persen. 

Baca Juga: Ajukan Pinjaman Saldo DANA Lewat WhatsApp Langsung Cair Rp 500 Ribu, Bagaimana Caranya?

Pinjaman dengan bunga rendah tersebut dinamakan KUR atau singkatan dari Kredit Usaha Rakyat. 

Apabila melansir dari website resmi Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian kur.ekon.go.id, Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah program pembiayaan/kredit bersubsidi pemerintah dengan bunga rendah, yang 100% dananya milik Bank/Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) Penyalur KUR dan disalurkan dalam bentuk dana keperluan modal kerja serta investasi.

Tak hanya bunga yang rendah, KUR BRI 2024 banyak diminati lantaran persyaratan serta proses pengajuannya yang mudah. 

Pengajuan pinjaman ini bisa dilakukan secara online lewat website resmi Bank BRI. Namun, meskipun demikian para debitur diminta untuk tetap datang ke kantor bank BRI terdekat untuk melakukan konfirmasi lebih lanjut. 

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah