Cair Rp 600 Ribu 4 Kali dalam Setahun, Pekerja Dapat Bantuan Tanpa BSU dan Kartu Prakerja, Cek PKH di SINI

- 26 Mei 2024, 06:10 WIB
Ilustrasi - Cair Rp 600 ribu 4 kali dalam setahun, pekerja dapat bantuan tanpa BSU dan Kartu Prakerja. Cek penerima PKH di sini.
Ilustrasi - Cair Rp 600 ribu 4 kali dalam setahun, pekerja dapat bantuan tanpa BSU dan Kartu Prakerja. Cek penerima PKH di sini. /Tangkap layar Instagram.com/@bank_indonesia

- Input kode verifikasi yang tertera di layar.

- Klik tombol 'Cari Data', maka muncul daftar penerima bantuan PKH.

- Bagi yang cair akan muncul status pencairan PKH ‘sudah proses Bank Himbara/PT Pos’.

Baca Juga: UPDATE PKH Hari Ini! Begini Info Jadwal Pencairan PKH Tahap 2 2024, Segera Cek Tanda BLT Cair Lewat HP

Tapi jangan senang dulu, tak semua pekerja bisa dapat bantuan Rp 600 ribu meski terdaftar PKH.

Sebab dalam PKH ada 7 kategori bantuan dan setiap keluarga penerima hanya bisa dapat 4 di antaranya dengan maksimal Rp 10,8 juta.

Pekerja bisa mendapatkan BLT Rp 600 ribu 4 kali cair dalam setahun jika ada anggota keluarga yang berkategori:

1. Kategori Penyandang Disabilitas berat: Rp 2,4 juta atau Rp 600 ribu per tahapan.

2. Kategori Lanjut Usia: Rp 2,4 juta atau Rp 600 ribu per tahapan.

Baca Juga: SELAMAT! BLT 2,7 Juta Cair Mei 2024 untuk Pemilik KK Kategori INI Lewat Bank BRI-BNI, Cek Daftar PKH di SINI

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah