Cara Cek Bansos PKH 2024 Pakai KTP yang Sudah Cair Lagi ke Rekening KKS BRI dan BNI

- 17 April 2024, 12:37 WIB
Ilustrasi Cara cek bansos PKH 2024 pakai KTP yang sudah cair lagi ke rekening KKS BRI dan BNI melalui laman cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi Cara cek bansos PKH 2024 pakai KTP yang sudah cair lagi ke rekening KKS BRI dan BNI melalui laman cekbansos.kemensos.go.id. /Facebook.com/Ja Yuli

Baca Juga: Bansos PKH Cair Lagi! Cek Rekening KKS BRI dan BNI untuk Ambil Uang BLT yang Cair di Bulan April 2024

Pengecekan daftar penerima bansos PKH yang terdata di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos, dapat melalui laman cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut langkah-langkahnya:

1. Buka browser lalu akses cekbansos.kemensos.go.id

2. Lalu isi nama lengkap sesuai KTP

3. Masukkan data alamat secara lengkap

4. Salin kombinasi kode ke kotak tersedia

5. Kemudian klik "Cari"

Itulah informasi mengenai cara cek bansos PKH 2024 pakai KTP yang sudah cair lagi ke rekening KKS BRI dan BNI melalui laman cekbansos.kemensos.go.id.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah