Raih Kesempatan Daftar Bansos BLT untuk UMKM 2024 Non BPUM! Segera Cek Jangan Sampai Ketinggalan Dapat Bantuan

- 7 Januari 2024, 12:50 WIB
Ilustrasi - Bansos BLT untuk UMKM 2024 non BPUM terdapat dalam artikel ini. Segera cek, jangan sampai ketinggalan.
Ilustrasi - Bansos BLT untuk UMKM 2024 non BPUM terdapat dalam artikel ini. Segera cek, jangan sampai ketinggalan. /PEXELS/Ahsanjaya

BERITA DIY – Berikut ini merupakan informasi tentang Bantuan Langsung Tunai (BLT) untuk UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) bukan BPUM (Banpres Produktif Usaha Mikro) 2024.

Bagi kalian penggiat UMKM, tidak perlu khawatir apabila belum berhasil mendapatkan bantuan sosial BPUM tahun 2024 ini.

Terdapat dua BLT khusus dari BUMN (Badan Usaha Milik Negara), yakni PENA (Pahlawan Ekonomi Nusantara) dan Kartu Prakerja.

Bantuan yang didapatkan ini bisa diambil dalam bentuk tunai. Untuk lebih lengkapnya, simak penjelasan di bawah ini.

Baca Juga: Kapan Cair BSU 2024 BPJS Ketenagakerjaan? Pakai KTP dan KK Cara Cek Bantuan Pekerja Dapat Uang Rp 4,2 Juta

PENA (Pahlawan Ekonomi Nusantara)

Dilansir dari ANTARA, sejak tahun 2023, Kementerian Sosial sudah mulai memeperkuat Pahlawan Ekonomi Nusantara (PENA).

Program ini merupakan pemberdayaan melalui program pemberian modal usaha demi mengentaskan kemiskinan masyarakat.

Sasaran utama penerima bantuan ini adalah orang-orang yang masih muda dan berpotensi mengembangkan usaha.

Mereka harus terdaftar sebagai KPM (Keluarga Penerima Manfaat). Syarat minimal usaha yang dimiliki minimal di bawah satu tahun atau lebih.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x