Cara Pinjam Saldo DANA Tanpa Rekening, Ubah Akun Premium dan Coba Fitur Ini

- 21 Oktober 2023, 14:30 WIB
Cara pinjam saldo DANA tanpa rekening, apakah bisa, lengkap cara ubah akun ke premium untuk pinjam uang pakai fitur ini.
Cara pinjam saldo DANA tanpa rekening, apakah bisa, lengkap cara ubah akun ke premium untuk pinjam uang pakai fitur ini. /Tangkap layar Instagram.com/@dana.id

BERITA DIY - Ketahui cara pinjam saldo DANA tanpa rekening apakah bisa, lengkap dengan cara ubah akun jadi premium dengan coba fitur berikut ini.

Saat ini banyak masyarakat yang mencari informasi cara pinjam saldo DANA tanpa rekening, apakah bisa dilakukan? Pertanyaan apakah bisa pinjam uang atau saldo DANA juga banyak dicari.

Sebagai informasi, DANA merupakan aplikasi dompet digital di Indonesia yang berfokus pada kemudahan transaksi bayar tagihan dan keperluan lain.

Seiring berjalannya waktu, aplikasi DANA terus melakukan pengembangan, salah satunya adalah pengembangan fitur Paylater. Fitur ini saat ini tengah dikembangkan jadi belum bisa digunakan atau diakses.

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR Mandiri 2023 Plafon 100 Juta Tanpa Jaminan, Ini Syarat Pinjaman dan Berkas Pengajuan

Sementara untuk proses pinjam uang atau pinjam saldo DANA, DANA bekerja sama dengan merchant atau aplikasi lain seperti JULO, Shopee hingga Lazada.

Para pengguna DANA dapat mengajukan pinjaman online melalui berbagai aplikasi tersebut untuk kemudian mencairkan pinjamannya ke dompet digital atau e-wallet DANA.

Artinya untuk pinjam uang di Aplikasi DANA tidak harus memiliki rekening namun perlu memiliki akun DANA. Akun DANA Premium juga lebih disarankan untuk bisa cairkan saldo DANA.

Melalui akun DANA Premium, pengguna dapat melakukan transaksi lebih banyak dan menerima limit saldo yang lebih besar pula.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x