Pencairan PIP Kemdikbud Oktober 2023 Masuk Termin Baru, Ini Siswa KIP yang Berhak Dapat Uang Tunai Rp1 Juta

- 8 Oktober 2023, 21:02 WIB
Pencairan PIP Kemdikbud 2023 Oktober 2023 masuk termin baru, ini siswa KIP yang berhak dapat uang tunai sebesar Rp1 juta.
Pencairan PIP Kemdikbud 2023 Oktober 2023 masuk termin baru, ini siswa KIP yang berhak dapat uang tunai sebesar Rp1 juta. /pip.kemdikbud.go.id

BERITA DIY - Berikut informasi pencairan PIP Kemdikbud 2023 Oktober 2023 masuk termin baru, ini siswa KIP yang berhak dapat uang tunai sebesar Rp1 juta.

Bantuan Program Indonesia Pintar atau PIP Kemdikbud 2023 akan kembali cair pada Oktober 2023 untuk siswa SD, SMP, SMA-SMK pemilik kartu Indonesia Pintar (KIP).

Namun hanya siswa dengan kriteria tertentu saja yang bisa menerima bantuan langsung tunai (BLT) hingga Rp1 juta dari PIP Kemdikbud 2023.

Adapun total bantuan PIP Kemdikbud Oktober 2023 yang diberikan kepada siswa KIP dan sebagai penerima, yakni Rp450 ribu hingga Rp1 juta.

Baca Juga: Daftar Nama Penerima PIP Terbaru Oktober 2023 Cek ke Sini, BLT Cair ke Rekening Jika Dapat Notifikasi INI

Lantas siapa saja yang berhak mendapatkan bantuan PIP Kemdikbud 2023 hingga Rp1 juta? Anda bisa simak artikel ini hingga selesai.

Perlu diketahui bahwa berdasarkan Persesjen Kemdikbud terbaru, pencairan PIP 2023 melalui 3 termin.

Bantuan PIP termin 1 cair mulai Februari-April, termin 2 cair pada Mei-September, dan PIP termin 3 cair pada Oktober-Desember.

Adapun kriteria penerima bantuan Rp1 juta dari PIP Kemdikbud per oktober 2023 adalah siswa SMA kelas 11 atau kelas dua SMA.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah