Kabar Gembira! Anak Sekolah Dapat Rp 2 Juta Tanpa PIP Kemdikbud 2023, Cara Cek Penerima dan Daftar BLT Online

- 6 Oktober 2023, 10:50 WIB
Ilustrasi. Kabar gembira! anak sekolah SD SMP SMA dapat Rp 2 juta tanpa terdaftar PIP Kemdikbud 2023, cara cek nama penerima dan daftar BLT online.
Ilustrasi. Kabar gembira! anak sekolah SD SMP SMA dapat Rp 2 juta tanpa terdaftar PIP Kemdikbud 2023, cara cek nama penerima dan daftar BLT online. /PIXABAY/Ekoanug

Baca Juga: Info BLT Anak Sekolah Rp500 Ribu Cair 4 Kali Oktober 2023 Non PIP Kemdikbud 2023: Cek Penerima PKH Tahap 4

Nominal BLT PKH 2023 kategori anak sekolah

Anak sekolah tingkat SD: Rp900.000/tahun atau Rp225.000/tahap.

Anak sekolah tingkat SMP: Rp1.500.000/tahun atau Rp375.000/tahap.

Anak sekolah tingkat SMA: Rp2.000.000/tahun atau Rp500.000/tahap

Nama penerima BLT PKH 2023 kategori anak sekolah dapat Anda cek melalui link cekbansos.kemensos.go.id, berikut cara cek:

1. Buka Google maupun Safari di HP atau PC

2. Kunjungi laman cekbansos.kemensos.go.id atau KLIK DI SINI

3. Isi alamat lengkap meliputi Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, Desa/Kelurahan

4. Input nama sesuai yang tercantum di KTP

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah