Nama Penerima PIP Kemdikbud September 2023 Terlihat DI SINI, BLT Siswa KIP Rp1 Juta Cair Lagi di Tahun 2024

- 11 September 2023, 09:50 WIB
Ilustrasi - Nama penerima PIP Kemdikbud per September 2023 terlihat di sini, BLT siswa KIP maupun bukan Rp1 juta.
Ilustrasi - Nama penerima PIP Kemdikbud per September 2023 terlihat di sini, BLT siswa KIP maupun bukan Rp1 juta. /Tangkap layar Instagram.com/@bank_indonesia

BERITA DIY - Berikut informasi nama penerima PIP Kemdikbud per September 2023 terlihat di sini, BLT siswa KIP maupun bukan Rp1 juta cair lagi di tahun 2024.

Nama penerima PIP Kemdikbud 2023 per September ini dapat dipantau secara online oleh siswa, orang tua/wali siswa hingga hari ini. Pemantauan dapat dilakukan di pip.kemdikbud.go.id, pakai HP.

Siswa pemegang Kartu Indonesia Pintar (KIP) maupun tidak bisa berkesempatan dapat BLT Rp1 juta lagi dari program PIP Kemdikbud 2024. Namun untuk siswa yang NIK NISN-nya masih terdaftar.

Di mana siswa yang terdaftar itu bisa dapatkan bantuan PIP Kemdikbud pada tahun 2024. Ikuti cara cek yang akan dijelaskan selanjutnya agar dapat mengetahui nama penerima PIP Kemdikbud 2023.

Baca Juga: Kabar Gembira! Siswa Dapat Uang 2 Juta Non PIP Kemdikbud 2023 jika Terdaftar di Sini, Tanpa Cek NIK NISN

PIP Kemdikbud 2023 merupakan upaya nyata pemerintah dalam mendukung keluarga yang kurang mampu agar anak-anaknya tetap bisa bersekolah dengan layak.

Perlu diketahui besaran nominal bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang diterima oleh siswa jenjang SD-SMA tersebut akan berbeda-beda sesuai dengan jenjang pendidikannya masing-masing.

Berikut besaran uang tunai dari dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang diterima oleh siswa SD, SMP, SMA-SMK yakni:

- Peserta didik jenjang SD/MI/Paket A akan mendapatkan Rp450 ribu per tahun

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x