Cara Cek BI Checking Online Lewat HP di idebku.ojk.go.id, Kini Bernama SLIK OJK: Ini Kategori Nilai Kotor

- 22 Agustus 2023, 11:40 WIB
Cara cek BI Checking yang kini bernama SLIK OJK secara online lewat HP di laman idebku.ojk.go.id, berikut ini nilai dengan kategori kotor.
Cara cek BI Checking yang kini bernama SLIK OJK secara online lewat HP di laman idebku.ojk.go.id, berikut ini nilai dengan kategori kotor. /Tangkap layar idebku.ojk.go.id

Baca Juga: 20 Pinjol yang Punya DC Lapangan 2023 dan Tak Ada Debt Collector, Pinjaman Online Ini Masuk BI Checking

Berikut penjelasan hasil skor kolektibilitas kredit atau yang sering disebut juga dengan nama nilai kol.

1. Kolektibilitas 1: Lancar, apabila debitur selalu membayar pokok dan bunga tepat waktu. Perkembangan rekening baik, tidak ada tunggakan, serta sesuai dengan persyaratan kredit.

2. Kolektibilitas 2: Dalam Perhatian Khusus, apabila debitur menunggak pembayaran pokok dan/atau bunga antara 1-90 hari.

3. Kolektibilitas 3: Kurang Lancar, apabila debitur menunggak pembayaran pokok dan/atau bunga antara 91-120 hari.

Baca Juga: 90 Hari Galbay? Ini Risikonya hingga Status BI Checking di SLIK OJK dan Cara Setop Penagihan DC Pinjol

4. Kolektibilitas 4: Diragukan, apabila debitur menunggak pembayaran pokok dan/atau bunga antara 121-180 hari.

5. Kolektibilitas 5: Macet, apabila debitur menunggak pembayaran pokok dan/atau bunga lebih dari 180 hari.

Untuk kategori yang kotor, umumnya yaitu nilai kol mulai dari 3, 4, hingga 5.

Demikian penjelasan cara cek BI Checking yang kini bernama SLIK OJK secara online lewat HP di laman idebku.ojk.go.id, berikut nilai dengan kategori kotor.***

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah