Bansos PKH Agustus 2023 Tahap 3 Cair Lagi Hari Ini, Cek KPM Penerima Uang Rp750 Ribu Ditransfer 4 Kali di SINI

- 7 Agustus 2023, 13:28 WIB
Ilustrasi.  Cek KPM penerima uang Rp750 ribu ditransfer 4 kali dari bansos PKH Agustus 2023 tahap 3 cair lagi hari ini, login cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi. Cek KPM penerima uang Rp750 ribu ditransfer 4 kali dari bansos PKH Agustus 2023 tahap 3 cair lagi hari ini, login cekbansos.kemensos.go.id. /Pixabay/@iqbalnuril

Perhatika dengan seksama hasil pencairan bansos PKH Agustus 2023 karena di dalam nya terdapat jadwal uang Rp 750 ribu ditranfer ke ATM atau diambil di Kantor Pos.

Adapun jadwal lengkap pencairan bansos PKH 2023 adalah sebagai berikut:

  • Tahap 1: Januari, Februari, Maret, April
  • Tahap 2: Mei, Juni, Juli, Agustus
  • Tahap 3: September, Oktober, November, Desember

Sebagai catatan, uang Rp750 ribu bagi KPM kategori balita dan ibu hamil yang sudah memegang KKS (Kartu Kesejahteraan Sosial).

Tak hanya kepada balita dan ibu hamil, bansos PKH Agustus 2023 bakal cair ke lima kategori KPM lainnya dengan nominal berbeda, berikut lengkapnya:

Baca Juga: Update PKH Tahap 3 Agustus 2023 Cair Kapan dan Berapa Besarannya? Cek Penerima BLT Lewat HP di Link Resmi INI

  1. Kategori balita usia 0 - 6 tahun: Rp3.000.000 per tahun atau Rp750.000 per tahap.
  2. Kategori ibu hamil dan masa nifas mendapat bantuan dengan sebesar Rp3.000.000 per tahun atau Rp750.000 per tahap.
  3. Kategori siswa jenjang Sekolah Dasar (SD), Rp900.000 per tahun atau Rp225.000 per tahap.
  4. Kategori siswa jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP), Rp1.500.000 per tahun atau Rp375.000 per tahap.
  5. Kategori siswa jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA), Rp2.000.000 per tahun atau Rp500.000 per tahap.
  6. Kategori lansia berusia 70 tahun ke atas, Rp2.400.000 per tahun atau Rp600.000 per tahap.
  7. Kategori penyandang disabilitas berat, Rp2.400.000 per tahun atau Rp600.000 per tahap.

Itulah informasi mengenai cek KPM penerima uang Rp750 ribu yang ditransfer 4 kali dari bansos PKH Agustus 2023 tahap 3 cair lagi hari ini.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah