Cek Penerima Bansos PKH Tahap 3 2023, Apa Cair Agustus? Tanggal Berapa? Ini Mekanisme Penyaluran Kantor Pos

- 29 Juli 2023, 16:30 WIB
Ilustrasi. Cek penerima bansos PKH tahap 3 2023, apakah cair bulan Agustus dan tanggal berapa? Berikut mekanisme penyaluran lewat kantor Pos Indonesia.
Ilustrasi. Cek penerima bansos PKH tahap 3 2023, apakah cair bulan Agustus dan tanggal berapa? Berikut mekanisme penyaluran lewat kantor Pos Indonesia. /Tangkap layar Instagram.com/@kemensosri

BERITA DIY - Cek penerima bantuan sosial (bansos) PKH tahap 3 2023, apakah cair bulan Agustus dan tanggal berapa? Berikut ini mekanisme penyaluran lewat kantor Pos Indonesia.

Kabar mengenai cairnya bansos PKH 2023 ke keluarga penerima manfaat (KPM) tentu sangat dinantikan.

Sebagaimana diketahui jadwal penyaluran bansos PKH 2023 untuk tahap 3 yaitu memiliki periode dari bulan Juli hingga September.

Oleh karena bantuan uang tunai (BLT) bisa saja disalurkan pada bulan Juli, Agustus, maupun September baik disalurkan melalui rekening maupun lewat kantor Pos Indonesia.

Baca Juga: BLT Siswa Sekolah CAIR Rp500 Ribu 4 Kali, Cek Penerima Bansos PKH Tahap 3 Periode Juli-September 2023 di Sini

Lantas sebenarnya kapan bansos PKH 2023 akan cair dan disalurkan pada tanggal berapa?

Sebelumnya perlu diketahui bahwa penerima bansos PKH 2023 merupakan masyarakat yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dari Kementerian Sosial (Kemensos).

Akan tetapi meskipun terdaftar dalam DTKS Kemensos tidak serta merta menjadi penerima bansos PKH 2023.

Masyarakat dapat cek mandiri penerima bansos PKH tersebut melalui laman cekbansos.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x