KUR Mandiri 2023 Dibuka! Ini Syarat Berkas UMKM Ajukan Pinjaman Plafon hingga Rp100 Juta dan Tabel Angsuran

- 15 Februari 2023, 11:54 WIB
KUR Mandiri 2023 sudah dibuka, berikut syarat berkas untuk ajukan pinjaman plafon hingga Rp100 juta dan tabel angsuran KUR Mandiri.
KUR Mandiri 2023 sudah dibuka, berikut syarat berkas untuk ajukan pinjaman plafon hingga Rp100 juta dan tabel angsuran KUR Mandiri. /tangkap layar @bankmandiri.co.id

BERITA DIY - Berikut informasi KUR Mandiri 2023 sudah dibuka, ini syarat berkas UMKM untuk ajukan pinjaman plafon hingga Rp100 juta, dan tabel angsuran.

Setelah penantian selama kurang lebih dua bulan di tahun 2023, Kredit Usaha Rakyat atau KUR Mandiri 2023 resmi dibuka.

Kabar dibukanya KUR Mandiri 2023 disampaikan melalui akun Instagram resmi Bank Mandiri.

"Hai Ibu Siti, mohon maaf atas ketidaknyamanannya. Kami informasikan untuk pengajuan pinjaman KUR (Kredit Usaha Rakyat) 2023 sudah dibuka dengan periode s/d 31 Desember 2023 ya. Apabila Ibu ingin mengajukan pinjaman KUR (Kredit Usaha Rakyat) maka kami persilakan mendatangi kantor cabang Bank Mandiri terdekat," tulis @bankmandiri membalas komentar di akun Instagram dikutip 15 Februari 2023.

Baca Juga: KUR Mandiri 2023 Dibuka untuk UMKM Kapan? Ini Berkas Ajukan Pinjaman Rp100 Juta Tanpa Jaminan dan Jenis Kredit

Resmi dibukanya KUR Mandiri 2023 membuat UMKM yang ingin mengajukan pinjaman dapat segera menuju kantor cabang bank Mandiri terdekat sembati membawa berkas yang masuk dalam persyaratan.

 

Simak syarat berkas untuk ajukan pinjaman KUR BRI plafon hingga Rp100 juta, dan tabel angsuran, di sini.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x