Tahap 2 BLT BBM Rp300 Ribu Masih Cair Akhir Tahun 2022, Cek Nama dan Alamat KTP di cekbansos.kemensos.go.id

- 29 Desember 2022, 19:25 WIB
Ilustrasi cara cek nama dan alamat KTP di link cekbansos.kemensos.go.id memastikan dapat BLT BBM Tahap 2 Rp300 ribu atau tidak.
Ilustrasi cara cek nama dan alamat KTP di link cekbansos.kemensos.go.id memastikan dapat BLT BBM Tahap 2 Rp300 ribu atau tidak. /Instagram.com/@kemensosri

1. Buka link online cekbansos.kemensos.go.id

2. Pilih nama Provinsi

3. Pilih nama Kabupaten atau Kota

4. Pilih alamat Kecamatan

5. Pilih nama alamat Desa atau Kelurahan sesuai dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP)

6. Kelengkapan nama lengkap sesuai KTP

Baca Juga: Ingin Tahu Data Penerima BLT BBM 2022 di Desa Anda? Masukkan Data Ini ke Link cekbansos.kemensos.go.id

7. Masukan kode captcha yang tertera

8. Refresh jika kode yang muncul kurang bisa dibaca dengan jelas

Demikian cara cek nama dan alamat KTP di link cekbansos.kemensos.go.id memastikan dapat BLT BBM Tahap 2 Rp300 ribu atau tidak.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x