Begini Cara Lapor Kendala Bansos Sembako BPNT Rp2,4 Juta Agustus dan September 2022 di Email Bansos Covid 19

- 31 Agustus 2022, 20:07 WIB
Ilustrasi - Cara lapor kendala pencairan Bansos Sembako BPNT Rp2,4 juta bulan Agustus dan September 2022 ini ke email Bansos Covid 19 Kemensos.
Ilustrasi - Cara lapor kendala pencairan Bansos Sembako BPNT Rp2,4 juta bulan Agustus dan September 2022 ini ke email Bansos Covid 19 Kemensos. /Instagram.com/@kemensosri

BERITA DIY - Ketahui cara lapor kendala pencairan Bansos Sembako BPNT Rp2,4 juta bulan Agustus dan September 2022 lewat email Bansos Covid 19 Kemensos yang tersaji dalam artikel ini.

Subsidi bantuan pemerintah yakni Bansos Sembako BPNT 2022 dijadwalkan cair di bulan Agustus dan seterusnya Desember 2022.

Dana bantuan yang belum cair di bulan Agustus 2022 lalu dapat dicek di link cekbansos.kemensos.go.id dan apabila tak kunjung cair dapat diadukan ke pihak pengelola bantuan yakni Kemensos.

Pengaduan dapat dilakukan dengan berbagai cara antara lain adalah melalui email Bansos Covid 19 dengan alamat [email protected] dengan penjelasan masalah penyaluran.

Baca Juga: Bansos Sembako BPNT Rp2,4 Juta Agustus 2022 Tak Cair ke Penerima di cekbansos.kemensos.go.id? Lapor di Sini

Bansos Sembako BPNT bisa mencapai Rp2,4 juta dalam setahun karena bantuan akan cair secara bertahap setiap bulan dengan jatah nominal Rp200 ribu.

Bansos Sembako BPNT setiap bulannya termasuk September 2022 ini akan cair senilai Rp200 ribu untuk keluarga yang memenuhi syarat.

Keluarga yang akan mendapatkan Bansos Sembako BPNT ini kemudian disebut sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) jika masuk dalam link terpadu cekbansos.kemensos.go.id.

Adapun, syarat penerima atau KPM Bansos Sembako BPNT Rp200 ribu bulan Juni 2022 adalah:

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x