Dana Bantuan PKH Tahap 1 Dikirim ke Rekening Bank Ini, Bagaimana Cara Cairkan Bansos pada Maret 2022?

- 26 Maret 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi - Ketahui rekening bank dan cara cairkan ambil dana bantuan PKH tahap 1 pada bulan Maret 2022.
Ilustrasi - Ketahui rekening bank dan cara cairkan ambil dana bantuan PKH tahap 1 pada bulan Maret 2022. /Tangkap Layar: kemensos.go.id

BERITA DIY - Simak cara untuk cairkan dana bantuan PKH tahap 1 pada Maret 2022 melalui berbagai bank yang digunakan sebagai tempat penyaluran dana.

Untuk melakukan ambil sejumlah dana bantuan atau bansos dalam program PKH tahap 1 dapat dilakukan melalui berbagai bank yang tergabung di dalam Himpunan Bank milik Negara atau Himbara.

Berbagai bank yang dapat digunakan sebagai tempat penyaluran atau cairkan dana bantuan PKH adalah seperti di berbagai rekening bank seperti bank Mandiri, BRI, BNI, dan yang terakhir adalah dilakukan di bank BTN.

Baca Juga: Pengumuman! Buruan Input NIK Kesini, Jangan Kaget Jika Nama Masuk Dalam Daftar Penerima Bansos PKH Maret 2022

Agar nantinya dapat melakukan ambil atau cairkan bantuan PKH tahap 1 pada bulan Maret 2022 sendiri dapat dilakukan dengan terlebih dahulu menyiapkan berbagai berkas yang telah ditetapkan.

Berbagai berkas yang harus disiapkan terlebih dahulu untuk ambil atau cairkan dana bantuan PKH adalah Kartu Tanda Penduduk atau KTP, Kartu Keluarga atau KK, dan juga Surat Undangan yang didapatkan.

Setelah menyiapkan sejumlah berkas yang menjadi syarat untuk melakukan ambil atau cairkan dana bantuan PKH di sejumlah rekening bank oleh masyarakat yang sebelumnya telah menjadi penerima.

Baca Juga: Cairkan PKH Bukan di cekbansos.kemensos.go.id, Begini Cara Ambil BLT PKH Lewat Kantor Pos atau Tarik Tunai ATM

Namun, sebelum melakukan ambil atau cairkan dana bantuan PKH tersebut dapat terlebih dahulu mengetahui status apakah nama masuk ke dalam penerima atau tidak:

-Masuk ke laman resmi kemensos melalui link resmi cekbansos.kemensos.go.id

-Isi alamat lengkap seperti provinsi, kota/kabupaten, dan kecamatan/desa

-Masukkan nama lengkap sesuai dengan yang terdapat di dalam KTP

-Isi kode verifikasi seperti yang telah ditetapkan di laman resmi tersebut

-Langkah terakhir adalah dengan melakukan klik pada menu 'Cari Data'

-Jika telah masuk sebagai penerima maka akan muncul pesan atau notifikasi

Baca Juga: BLT Balita Cair Rp 3 Juta Mulai Maret 2022, Begini Cara Masuk Daftar Nama Penerima Bansos PKH pakai HP

Sedangkan mengenai jumlah dana yang akan didapatkan oleh masyarakat yang telah masuk sebagai penerima bantuan PKH sendiri dapat diketahui berbeda-beda sesuai dengan golongan yang telah ditetapkan.

Berikut merupakan rincian dana PKH yang akan didapatkan oleh sejumlah penerima bantuan pada tahap 1 tahun 2022:

-Kategori Ibu Hamil/Nifas : Rp. 3.000.000,-

-Kategori Anak Usia Dini 0 s.d. 6 Tahun : Rp. 3.000.000,-

-Kategori Pendidikan Anak SD/Sederajat : Rp. 900.000,-

-Kategori Pendidikan Anak SMP/Sederajat : Rp. 1.500.000,-

-Kategori Pendidikan Anak SMA/Sederajat : Rp. 2.000.000,-

-Kategori Penyandang Disabilitas berat : Rp. 2.400.000,-

-Kategori Lanjut Usia : Rp. 2.400.000,-

Baca Juga: Anak Sekolah Bisa Dapat Dana Minimal Rp 900 Ribu hingga Rp 2 Juta, Jika Nama Masuk Penerima PKH di Link Ini

Dalam penyalurannya, golongan penerima yang akan mendapatkan dana bantuan PKH sendiri dalam 1 Kartu Keluarga atau KK jumlah maksimal yang berhak untuk mendapatkan yaitu 4 orang.

Lantas, terkait dengan kapan penyaluran dana bantuan PKH tahap 1 dilakukan penyaluran atau dicairkan ke sejumlah penerima diketahui telah dilakukan oleh pemerintah sebagai penyelenggara program.

Tahapan penyaluran dana dalam program PKH tahap 1 telah dimulai pada akhir Februari 2022 yang lalu, dan kemudian masih berlanjut pada bulan Maret 2022 dan ditargetkan akan diselesaikan hingga didapat oleh sejumlah penerima

Demikianlah informasi mengenai cara cairkan dana bantuan PKH di berbagai bank dengan membawa sejumlah berkas pada tahap 1.***

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah