Sisa Kuota BLT Subsidi Gaji 1,7 Juta Pekerja, Periksa Tanda Jadi Penerima BSU Lewat Link Kemnaker

- 23 November 2021, 10:10 WIB
Inilah sisa kuota dan cara cek tanda pekerja penerima BLT Subsidi Gaji BSU link Kemnaker.
Inilah sisa kuota dan cara cek tanda pekerja penerima BLT Subsidi Gaji BSU link Kemnaker. /Tangkap Layar: bsu.kemnaker.go.id

Sebab saat melakukan cek tanda penerima BLT Subsidi Gaji atau BSU tersebut juga terdapat berbagai keterangan yang diberikan terkait mulai dari terdaftar atau tidak hingga apakah bantuan telah tersalurkan atau belum.

Baca Juga: Mudah! Pakai Chat WA Cek Penerima BLT Subsidi Gaji November, Ini Cara Daftar dan Dapat BSU Rp 1 Juta

Lebih lanjut, sebelum melakukan cek tanda menjadi penerima BLT Subsidi Gaji atau BSU, para perkerja harus memastikan dahulu bahwa perangkat yang dimiliki olehnya telah terhubung dengan jaringan internet.

Berikut merupakan cara cek tanda penerima BLT Subsidi Gaji atau BSU yang dapat dilakukan melalui link resmi milik Kemnaker:

1. Masuk ke laman resmi milik Kemnaker yaitu dengan https://bsu.kemnaker.go.id/

2. Lakukan daftar akun terlebih dahulu jika belum memiliki sebelumnya.

3. Setelah memiliki akun dan terdaftar kemudian lakukan login.

4. Kemudian lakukan lengkapi profil yang dapat dilakukan dengan mengisi foto profil, tentang Anda, status pernikahan, dan tipe lokasi.

5. Selanjutnya cek pemeberitahuan yang muncul apakah nama Anda telah terdaftar atau belum sebagai penerima BLT Subsidi Gaji.

Baca Juga: Cek Penerima BLT Subsidi Gaji November 2021 di Laman BPJS Ketenagakerjaan, BSU Rp1 Juta Ditransfer ke Rekening

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x