BST Kemensos Telah Cair di Beberapa Daerah, Segera Cek Penerima Bantuan Rp 600 Ribu dan Beras 10 kg Itu

- 9 Agustus 2021, 09:25 WIB
ILUSTRASI - Cara cek penerima BST Kemensos yang telah cair di berbagai daerah.
ILUSTRASI - Cara cek penerima BST Kemensos yang telah cair di berbagai daerah. /PIXABAY/5851928

Setelah memastikan bahwa nama Anda masuk dalam daftar penerima BST Kemensos, maka ada sejumlah berkas yang harus dibawa pada saat mengambil bantuan ini.

Berkas-berkas yang harus dibawa pada saat mengambil bantuan tersebut seperti KTP, KK, dan surat undangan pengambilan bantuan yang telah didapat dari RT/RW sesuai domisili.

Nantinya berkas-berkas tersebut harus dibawa dan ditunjukkan kepada petugas Kantor Pos Indonesia tempat pengambilan bantuan ini. Petugas akan melakukan verifikasi data dan memberikan bantuan berupa dana Rp 600 ribu serta beras 10 kg.

Demikianlah beberapa daerah yang telah melakukan pencairan BST Kemensos serta cara cek penerima bantuan itu bagi masyarakat yang belum mendapatkan.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x