Mengenal Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23, Buka Dashboard www.prakerja.go.id untuk Membuat Akun

4 Februari 2022, 08:00 WIB
Masuk dashboard Kartu Prakerja, Cek Syarat mendaftar di www.prakerja.go.id untuk persiapan gelombang 23. /Tangkapan layar prakerja.go.id

BERITA DIY - Simak informasi mengenal syarat daftar Kartu Prakerja laman www.prakerja.go.id sudah dibuka untuk membuat akun persiapan gabung gelombang 23.

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 23 akan segera dibuka, calon peserta bisa mendaftar di daashboard www.prakerja.go.id.

Sebelum mendaftar, calon peserta bisa untuk mengetahui syarat daftar Kartu Prakerja serta kriteria yang bisa mendaftar di dashboard www.prakerja.go.id.

Baca Juga: Cara Daftar Kartu Prakerja Februari 2022 untuk Ikut Gelombang 23 Cuma Pakai HP Lewat Link Ini

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id, Begini Cara Dapat Rp 100 Juta per Bulan Tanpa Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23

Sebagai informasi dashboard www.prakerja.go.id sudah dibuka pemerintah untuk calon peserta bisa mendaftar akun untuk mereka yang belum memiliki akun Kartu Prakerja.

Jika peserta sudah memiliki akun Kartu Prakerja, bisa login kembali untuk mengecek kelengkapan dokumen atau syarat untuk gabung gelombang 23.

Membuat akun Kartu Prakerja merupakan syarat awal untuk calon peserta gabung gelombang 23, serta untuk memudahkan saat nanti sudah dibuka pendaftarannya.

Baca Juga: Cairkan Insentif Kartu Prakerja dengan Cara Ini, Masuk ke Dashboard Akun dan Bisa Dapat Rp 2,55 Juta

Berikut kenali syarat daftar Kartu Prakerja untuk gabung gelombang 23:

- Merupakan Warga Negara Indonesia berusia 18 tahun ke atas.

- Calon penerima Kartu Prakerja merupakan mereka yang tidak sedang menempuh pendidikan formal atau kuliah.

- Mereka para pencari pekerjaan, pekerja atau karyawan yang terkena PHK, atau yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja.

- Kartu Prakerja untuk mereka yang belum pernah menerima bantuan sosial lainnya selama pandemi Covid-19.

Baca Juga: Siapkan Email Aktif, Buat Akun Kartu Prakerja Pakai HP dengan Cara Ini Agar Lolos Seleksi Gelombang 23

- Program Kartu Prakerja diberikan maksimal oleh 2 NIK dalam 1 KK yang mendapat bantuan.

- Program ini diberikan kepada mereka yang sedang mencari kerja, karyawan yang terkena PHK, atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja.

Selain syarat yang ada di atas, pemerintah juga mengecualikan beberapa kategori masyarakat yang tidak bisa menerima program Kartu Prakerja.

Berikut merupakan kriteria atau golongan masyarakat yang tidak dapat mendaftar program Kartu Prakerja:

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id, Begini Cara Dapat Rp 100 Juta per Bulan Tanpa Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23

- Pimpinan dan Anggota DPRD,

- Pejabat Negara,

- Aparatur Sipil Negara atau ASN,

- Prajurit TNI,

- Anggota Polri,

- Kepala Desa dan perangkat desa,

- Pegawai BUMN atau BUMD.

Jika calon peserta sudah memenuhi syarat serta bukan termasuk dalam golongan yang tertera di atas, bisa langsung mendaftar Kartu Prakerja jika sudah dibuka.

Peserta yang lolos dari Kartu Prakerja, mereka bisa mendapatkan insentif yang bisa nantinya bisa dicairkan setelah melakukan satu pelatihan online.

Baca Juga: Cek Ini! Pemerintah Umumkan Kapan Kartu Prakerja Dibuka Kembali, Login Dashboard untuk Daftar Gelombang 23

Peserta Kartu Prakerja akan mendapat insentif sebesar Rp600 ribu yang dicairkan selama empat bulan berturut-turut.

Selain itu, peserta Kartu Prakerja bisa dapat tambahan insentif sebesar Rp150 ribu untuk yang sudah menyelesaikan survei.

Demikian informasi mengenal syarat daftar Kartu Prakerja laman www.prakerja.go.id sudah dibuka untuk membuat akun persiapan gabung gelombang 23.***

Editor: Aziz Abdillah

Tags

Terkini

Terpopuler