Info Terkini BST Rp300 ribu: Syarat, Cara Cek Penerima, dan Cara Mencairkan BST

- 5 Februari 2021, 21:15 WIB
Info cara pencairan BST Rp300 ribu bulan Februari 2021 siapkan 3 berkas ini.
Info cara pencairan BST Rp300 ribu bulan Februari 2021 siapkan 3 berkas ini. /Tangkap layar Instagram.com/@kemensosri

Berikut beberapa berkas yang harus dibawa saat pencairan dana Bansos Tunai BST Rp300 ribu ke Kantor POS:

  1. Surat Undangan pencairan
  2. KTP
  3. KK

Pengambilan dana bansos tunai ini tidak boleh diwakilkan kepada anggota keluarga yang lain, apabila KPM dinyatakan sakit atau sebagai lansia maupun disabilitas berat, pihak PT.POS akan mendatangi rumah KPM tersebut.

Bansos Tunai BST ini akan ditargetkan kepada 10 juta KPM di seluruh Indonesia yang telah tercantum dalam DTKS.

Kemensos menghimbau masyarakat KPM penerima Bansos Tunai BST dan bansos tunai lainnya untuk membelanjakan sesuai kebutuhan dan tidak untuk membeli rokok, minuman keras bahkan narkoba.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah