KAI Access Error Hari Ini 21 Juni 2024 Sampai Kapan Kenapa Tidak Bisa Pesan Tiket? Ini Kata Railmin

- 21 Juni 2024, 15:22 WIB
Informasi KAI Access error hari ini 21 Juni 2024 sampai kapan dan jam berapa? Kenapa tidak bisa pesan tiket? Ini cara mengatasinya.
Informasi KAI Access error hari ini 21 Juni 2024 sampai kapan dan jam berapa? Kenapa tidak bisa pesan tiket? Ini cara mengatasinya. /BERITA DIY/IRSA ARDIA/Tangkap layar aplikasi KAI Access

BERITA DIY - Informasi KAI Access error hari ini 21 Juni 2024 sampai kapan, Kenapa tidak bisa pesan tiket? Ini kata Railmin.

Sedang banyak informasi KAI Access error hari ini, Jumat, 21 Juni 2024 sampai kapan? Kenapa tidak bisa pesan tiket.

Informasi KAI Access error menyebar di media sosial X (Dulunya Twitter) yang mengeluhkan aplikasi pesan tiket ini mengelami gangguan.

"Min aplikasi KAI Access lagi error ya?" tulis akun X @phalloidesve***.

Baca Juga: KAI Access Error Hari Ini 21 Juni 2024, Ini Jenis Gangguan dan Tanggapan Kereta Api Indonesia

Diketahui, aplikasi KAI Access saat ini sedang tidak bisa digunakan untuk pembelian tiket secara online.

Melalui laman X @KAI121, PT. kereta Api Indonesia membenarkan adanya kendala pada aplikasi Access by KAI.

"Selamat siang Kak. Mohon maaf atas ketidaknyamanannya. Saat ini aplikasi Access by KAI" tulis akun X @KAI121.

Terkait sampai kapan dan jam berapa KAI Access error hari ini, Jumat, 21 Juni 2024, PT KAI masih melakukan pengecekan oleh unit terkait.

Baca Juga: Rekrutmen KAI 2024 Terbaru Hari Ini Dibuka Sampai 25 Mei, Lulusan D3 S1: Cek Syarat Apply Lowongan

Baca Juga: Kapan Pengumuman Hasil Rekrutmen KAI 2024 Management Trainee? Simak Jadwal dan Cara Cek pengumumanya DI SINI

"sedang terdapat kendala dan masih dilakukan pengecekan oleh unit terkait." tambahnya.

Railmin (Admin @KAI121) turut memberikan informasi cara mengatasi aplikasi KAI Access yang saat ini sedang error.

"Silakan Kakak bisa pengecekan secara berkala ya." pungkasnya.

Itulah informasi mengenai KAI Access error hari ini 21 Juni 2024 sampai kapan? Kenapa tidak bisa pesan tiket.***

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah