Bacaan Bilal Sholat Tarawih 11 Rakaat PDF Lengkap dengan Jawaban Makmum Dalam Tulisan Bahasa Arab dan Latin

- 10 Maret 2024, 17:30 WIB
Ilustrasi. Bacaan bilal tarawih 11 rakaat PDF lengkap dengan jawaban makmum dalam tulisan Bahasa Arab.
Ilustrasi. Bacaan bilal tarawih 11 rakaat PDF lengkap dengan jawaban makmum dalam tulisan Bahasa Arab. /Pixabay/@derudyarra

BERITA DIY - Berikut informasi bacaan bilal tarawih 11 Rakaat PDF lengkap dengan jawaban makmum dalam tulisan Bahasa Arab dan latinnya.

Sebagaimana yang telah kita ketahui, Muhammadiyah telah menetapkan tanggal 11 Maret 2024 sebagai awal Ramadhan 1445 H/2024.

Oleh karena itu, malam ini, Minggu, 10 Maret 2024, sebagian masyarakat di Indonesia akan melaksanakan sholat Tarawih, baik yang terdiri dari 11 Rakaat maupun 23 Rakaat.

Ketika Tarawih dilaksanakan, biasanya seorang bilal akan membacakan kalimat atau ayat-ayat dalam bahasa Arab di antara rangkaian sholat.

Baca Juga: Apakah Malam Ini Shalat Tarawih Pertama 2024? Download PDF Jadwal Shalat Tarawih Muhammadiyah

Namun demikian, bacaan bilal dalam sholat Tarawih witir tidaklah sama, melainkan dapat disesuaikan dengan bacaan apa pun yang berfungsi sebagai pengingat jumlah rakaat.

Hal ini karena bacaan bilal bersifat fleksibel, dan pemilihan bahasa dapat disesuaikan dengan kebiasaan masyarakat setempat.

Perlu dicatat bahwa terdapat dua jenis bacaan bilal untuk sholat Tarawih, yaitu yang terdiri dari 23 rakaat (20 rakaat ditambah 3 witir) dan 11 Rakaat (8 rakaat ditambah 3 witir), yang keduanya memiliki perbedaan.

Mengutip jambi.kemenag.go.id, berikut adalah link download PDF dan bacaan bilal untuk sholat Tarawih 11 rakaat dan witir:

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x