ALHAMDULILLAH 2 Juta Siswa Dapat Pencairan PIP 2024 Tanpa Terdaftar di pip.kemdikbud.go.id

- 1 Maret 2024, 08:20 WIB
Ilustrasi - 2 juta siswa dapat pencairan PIP 2024 tanpa terdaftar di pip.kemdikbud.go.id.
Ilustrasi - 2 juta siswa dapat pencairan PIP 2024 tanpa terdaftar di pip.kemdikbud.go.id. /YouTube/@Puslapdik Kemendikbud RI/Tangkap layar www.youtube.com/@Puslapdik Kemendikbud RI

BERITA DIY - Alhamdulillah, sebanyak 2 juta siswa dapat pencairan PIP 2024 tanpa terdaftar di pip.kemdikbud.go.id. Cek informasi lengkap berikut ini.

Pencairan PIP tidak hanya bagi siswa yang terdaftar di link pip.kemdikbud.go.id. Sebab, pemerintah menyalurkan PIP tidak hanya melalui Kemdikbud.

Pemerintah juga menyalurkan PIP melalui Kemenag. Nah, tahun ini Kemenag menyalurkan PIP untuk sekitar 2 juta siswa madrasah di seluruh Indonesia.

Penerima PIP Kemenang 2024 merupakan siswa MI atau setingkat SD, siswa MTs atau setingkat SMP, siswa MA setingkat SMA, dan siswa MAK setingkat SMK.

Baca Juga: Uang 1,8 Juta BLT PIP Kemdikbud Cair Maret 2024 untuk Siswa Penerima Tanda Ini di pip.kemdikbud.go.id

Adapun nominal bantuan pendidikan tersebut sama seperti yang disalurkan Kemdikbud, yakni:

- BLT PIP 2024 Kemenag untuk siswa MI: Rp 450 ribu.

- BLT PIP 2024 Kemenag untuk siswa MTs: Rp 750 ribu.

- BLT PIP 2024 Kemenag untuk siswa MA/MAK: Rp 1,8 juta.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x